PENGARUH PERCEIVED SERVICE QUALITY DAN PERCEIVED VALUE TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN JASA TRANSPORTASI ONLINE DI YOGYAKARTA (STUDI KOMPARATIF GOJEK DAN GRAB)

Ardika, Ricky (2020) PENGARUH PERCEIVED SERVICE QUALITY DAN PERCEIVED VALUE TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN JASA TRANSPORTASI ONLINE DI YOGYAKARTA (STUDI KOMPARATIF GOJEK DAN GRAB). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK FIX.pdf

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
02. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (195kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
03. BAB II LANDASAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (360kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
04. BAB III METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (491kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
05. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (654kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
06. BAB V PENUTUP.pdf

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
07. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (176kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
08. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FUL TEKS] Text (SKRIPSI FUL TEKS)
SKRIPSI FULL - RICKY ARDIKA 16051293.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Persaingan dua perusahaan penyedia jasa layanan transportasi online, Gojek dan Grab, terlihat di Yogyakarta. Mitra dari kedua perusahaan tersebut mendominasi jalanan di Yogyakarta. Studi pendahuluan yang telah dilakukan menunjukkan bahwa kepuasan pelanggan terhadap pelayanan menjadi alasan utama konsumen memilih Gojek. Sedangkan tarif yang lebih murah dibandingkan penyedia jasa transportasi lainnya menjadi alasan utama konsumen memilih Grab. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membandingkan pengaruh perceived service quality dan perceived value terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan Gojek dan Grab. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan analisis komparatif. Data diambil menggu-nakan kuesioner yang diberikan kepada 100 pelanggan Gojek dan 100 pelanggan Grab di Yogyakarta. Data diolah menggunakan teknik statistik uji T dan uji F. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa baik pada Gojek maupun Grab variabel perceived service quality dan perceived value berpengaruh positif signifikan terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan, baik secara parsial maupun simultan. Kepuasan pelanggan Grab lebih banyak dipengaruhi oleh perceived value yaitu sebesar 20,5%, berbanding terbalik dengan kepuasan pelanggan Gojek yang lebih banyak dipengaruhi oleh perceived service quality yaitu sebesar 22%. Sedangkan loyalitas pelanggan Grab dan Gojek sama-sama lebih banyak dipengaruhi oleh perceived service quality yaitu sebesar 12% dan 9,7%. Hasil tersebut mengkonfirmasi hasil studi pendahuluan yang telah dilakukan sebelumnya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 1
Uncontrolled Keywords: online transportation, satisfaction, loyalty, service quality, value
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Managemen UMBY
Date Deposited: 02 Mar 2021 03:53
Last Modified: 02 Mar 2021 03:53
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/10409

Actions (login required)

View Item
View Item