ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN EFISIENSI (Studi pada PT. Bank Syariah Mandiri Tahun 2012-2016)

Ardiana, Risa (2018) ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN EFISIENSI (Studi pada PT. Bank Syariah Mandiri Tahun 2012-2016). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (282kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (202kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (487kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (202kB)
[thumbnail of BAB IV REVISIAN.pdf] Text
BAB IV REVISIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (681kB)
[thumbnail of BAB V REVISI.pdf]
Preview
Text
BAB V REVISI.pdf

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of Cover dan Lampiran.pdf] Text
Cover dan Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of Skripsi Full Text.pdf] Text
Skripsi Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

“ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN EFISIENSI”
(Studi pada PT. Bank Syariah Mandiri Tahun 2012-2016)
Kinerja keuangan adalah kemampuan perusahaan dalam mengelola dan mengendalikan sumberdaya yang dimilikinya (IAI, 2007). Rasio likuiditas adalah kemampuan suatu perusahaan memenuhi kewajiban jangka pendeknya secara tepat waktu (Jumingan, 2014:240). Rasio solvabilitas digunakan untuk mengukur kemampuan perusahaan untuk membayar seluruh kewajibannya, baik jangka pendek maupun jangka panjang apabila perusahaan dibubarkan (Kasmir, 2012:151). Rasio Efisiensi dipergunakan untuk mengukur seberapa efisien korporasi dalam menggunakan aktivanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan pada PT Bank Syariah Mandiri dengan mengguakan Rasio Likuiditas, Solvabilitas dan Evisiensi tahun 2012 – 2016. Objek penelitian ini adalah Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Likuiditas, Solvabilitas dan Efisiensi Pada PT. Bank Syariah Mandiri Tahun 2012-2016. Metode dalam penelitian ini menggunakan teknik analisa data kuantitatif. Teknik yang digunakan adalah dengan menggunakan analisis rasio likuiditas, solvabilitas dan efisiensi. Rasio likuiditas periode 2012-2016 pada PT. Bank Syariah Mandiri dalam keadaan likuid, karena bank Syariah Mandiri mampu membayar setiap kewajiban atau utang lancarnya tepat waktu dan kinerja keuengan PT. Bank Syariah Mandiri sesuai standar rasio yang ditetapkan Bank Indonesia (BI), termasuk dalam kategori baik/sehat. Rasio solvabilitas periode 2012-2016 pada PT. Bank Syariah Mandiri dalam keadaan solvable, karena mampu menutupi kemungkinan kegagalan dalam pemberian pembiayaan dan juga dalam menyanggah sejumlah pinjaman pada nasabah Begitu pun dengan rasio efesiensi yang menunjukkan bahwa PT. Bank Syariah Mandiri dalam keadaan baik terlihat dari Interest Expense Ratio, Cost of Fund dan Leverage Multiplier melebihi nilai 1,5%.
Kata Kunci : Kinerja Keuangan, Likuiditas, Solvabilitas, Efisiensi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Mushawir, S.E., MM
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Akuntansi UMBY
Date Deposited: 28 Feb 2018 08:23
Last Modified: 18 Aug 2022 06:55
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/2094

Actions (login required)

View Item
View Item