PENGARUH NET FOREIGN FUND, AKSI KORPORASI, DAN INFLASI TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Kasus pada Saham Sektor Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Januari 2019 – September 2020)

Zakiyah, Fitri Arifatu Faidhotu (2021) PENGARUH NET FOREIGN FUND, AKSI KORPORASI, DAN INFLASI TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Kasus pada Saham Sektor Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Januari 2019 – September 2020). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (762kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (961kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (913kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (958kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (663kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (901kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (785kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEXT] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
SKRIPSI FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh net foreign fund, aksi korporasi, dan inflasi terhadap harga saham. Data yang digunakan berupa data runtun waktu periode Januari 2019-September 2020. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Januari 2019-September 2020. Variabel independen dalam penelitian ini adalah net foreign fund, aksi korporasi, dan inflasi. Sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah harga saham. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda. Penentuan sampel menggunakan metode purposive sampling, yang kemudian memperoleh sampel sebanyak 5 perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa net foreign fund berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham, aksi korporasi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap harga saham, dan inflasi berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap harga saham. Variabel net foreign fund, aksi korporasi, dan inflasi terhadap secara simultan berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Implikasi dari penelitian ini adalah diharapkan pemerintah dapat menciptakan iklim investasi dalam negeri yang lebih kondusif dengan membuat suatu kebijakan yang tepat bagi pasar modal agar tetap stabil saat terjadi guncangan ekonomi yang dapat mempengaruhi kepercayaan investor yang akan menanamkan modal investasinya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3 UMBY
Uncontrolled Keywords: net foreign fund, aksi korporasi, inflasi, harga saham
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Akuntansi UMBY
Date Deposited: 21 Jun 2021 03:24
Last Modified: 21 Jun 2021 03:24
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/11506

Actions (login required)

View Item
View Item