DINAMIKA KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. KEMFARM SEMARANG DYNAMICS OF INTERPERSONAL COMMUNICATION ON EMPLOYEE PERFORMANCE AT PT. KEMFARM SEMARANG

Nugroho, Muhammad Hutomo Adi (2021) DINAMIKA KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. KEMFARM SEMARANG DYNAMICS OF INTERPERSONAL COMMUNICATION ON EMPLOYEE PERFORMANCE AT PT. KEMFARM SEMARANG. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of SKRIPSI FULL TEXT] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
1. SKRIPSI M. Hutomo Adi Nugroho (Bookmark).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
3. Abstrak.pdf

Download (6kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (188kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (135kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (81kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (293kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (72kB) | Preview
[thumbnail of daftar pustaka.pdf]
Preview
Text
daftar pustaka.pdf

Download (76kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (356kB) | Request a copy

Abstract

Kelangsungan hidup suatu organisasi bukan hanya ditentukan oleh keberhasilan dalam mengelola keuangan yang berdasarkan pada kekuatan modal, tetapi juga ditentukan oleh keberhasilan mengelola sumber daya manusia (human resource management). Hal ini berarti pengelolaan sumber daya manusia memerlukan perhatian tersendiri karena sumber daya manusia akan mempengaruhi prestasi, dedikasi, dan loyalitas serta kecintaan terhadap pekerjaan dan organisasinya.

Metode wawancara yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara semistruktur (semistructure interview) sudah termasuk dalam kategori in-depth interview yang pelaksanaanya lebih bebas bila dibandingkan dengan wawancara terstruktur. Peneliti mengumpulkan data dengan menggunakan metode wawancara yang mendalam dan observasi. Dalam proses wawancara ini, peneliti dilengkapi pedoman wawancara yang sangat umum, yang harus mencantumkan isu-isu yang harus diliput tanpa menentukan urutan pertanyaan, bahkan mungkin tanpa bentuk pertanyaan eksplisit. Masalah yang diambil adalah masalah yang dianggap mewakili kelompok normal dari fenomena yang diteliti (Poerwandari, 2011). Berdasarkan prosedur tersebut, sumber data dalam penelitian ini adalah beberapa karyawan PT. Kemfarm (responden) dan karyawan personalia dan humas (informan) yang mengetahui kinerja ikaryawan PT. Kemfarm.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3 UMBY
Uncontrolled Keywords: komunikasi, pengelolaan sumber daya, kinerja
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ilmu Komunikasi UMBY
Date Deposited: 12 Jan 2022 03:16
Last Modified: 18 Aug 2022 07:49
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/12624

Actions (login required)

View Item
View Item