FENOMENA MULTIFANDOM PADA BUDAYA PENGGEMAR KPOP (STUDI TENTANG FENOMENA MULTIFANDOM PADA PENGGEMAR LAGU GIRLBAND RED VELVET BERJUDUL PSYCHO)

Wimiardanti, Prasasti (2021) FENOMENA MULTIFANDOM PADA BUDAYA PENGGEMAR KPOP (STUDI TENTANG FENOMENA MULTIFANDOM PADA PENGGEMAR LAGU GIRLBAND RED VELVET BERJUDUL PSYCHO). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK (IND & ENG).pdf

Download (11kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (483kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (125kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (411kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (802kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (100kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
SKRIPSI FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Fenomena multifandom merupakan fenomena yang muncul di tengah audiens Korean Pop yang disebabkan oleh audiens yang memiliki lebih dari satu idola. Adanya trend yang dihasilkan Red Velvet dalam lagunya berjudul Psycho dan adanya pro dan kontra terkait status audiens yang memiliki lebih dari satu ini, menginat fanatisme audiens Korean Pop sangat sulit menerima karya baru dari idola lainnya.
Dalam penelitian ini, peniliti bertujuan untuk mendeskripsikan fenomena multifandom pada audiens lagu Grilband Red Velvet berjudul Psycho. Peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif dengan perspektif kajian budaya dengan teknik pengumpulan data melalui studi pustaka, observasi dan wawancara dengan informan yang relevan.
Hasil dalam penelitian mengatakan fenomena multifandom pada lagu Red Velvet berjudul Psycho ini berkaitan erat dengan adanya budaya masaa dalam budaya populer yang seolah disengaja untuk menghasilkan efek fantasi. Munculnya fenomena multifandom sendiri dalam penelitian ini dapat menjadi bukti jika fandom yang selama ini dikenal dengan sikap tertutu dengan karya idola lain seolah terbuka dengan karya baru. Selain itu, munculnya fenomena multifandom pada penelitian ini berakar dari gernetika idola, fenomena multifandom juga muncul karena adanya fanatisme dari audiens yang memiliki banyak ruang yang diberikan agensi Korena Pop.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Budaya Penggemar, Kajian budaya, Fenomena Multifandom
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ilmu Komunikasi UMBY
Date Deposited: 13 Jan 2022 06:33
Last Modified: 13 Jan 2022 06:33
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/12743

Actions (login required)

View Item
View Item