PENELITIAN KUALITATIF POLA KOMUNIKASI ORGANISASI KOMUNITAS ROHANI KRISTEN KOMISI DEWASA MUDA GKI GEJAYAN DALAM MENUMBUHKAN SOLIDARITAS

Manalu, Andreas Lambok Tua (2021) PENELITIAN KUALITATIF POLA KOMUNIKASI ORGANISASI KOMUNITAS ROHANI KRISTEN KOMISI DEWASA MUDA GKI GEJAYAN DALAM MENUMBUHKAN SOLIDARITAS. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (324kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (368kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (515kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (101kB) | Preview
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (817kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (217kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (510kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
POLA KOMUNIKASI ORGANISASI KOMUNITAS ROHANI KRISTEN KOMISI DEWASA MUDA GKI GEJAYAN DALAM MENUMBUH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Komunitas Gereja adalah sebuah wadah jemaat yang beriman terhadap sebuah keyakinan dan kepercayaan Yesus Kristus dan Alkitab. Komunitas Gereja ini termasuk dalam sebuah organisasi rohani kristen, mereka adalah komunitas gereja yang berusia 21 sampai 35 tahun. Organisasi rohani kristen yang dimaksud dalam penelitian ini adalah Komisi Dewasa Muda GKI Gejayan.
Penelitian ini berfokus pada bagaimana pola komunikasi organisasi yang dipakai Komisi Dewasa Muda GKI Gejayan dalam menumbuhkan solidaritas. Penelitian ini juga memakai metode penelitian kualitatif dengan melakukan pendekatan komunikasi secara personal, dan memakai pemahaman pola komunikasi organisasi dan interaksi simbolik. Tahapan penelitian dalam skripsi ini adalah observasi, wawancara, dokumentasi, dan melakukan teknik analisis data wawancara.
Hasil dari penelitian pola komunikasi organisasi yang dipakai dalam menumbuhkan solidaritas adalah pola roda, bintang, dan lingkaran. Penelitian ini juga menemukan bahwa interaksi simbolik terhadap sebuah kepercayaan kristen menambah nilai sikap satu sama lain.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Pola Komunikasi Organisasi, Interaksi Simbolik, Sikap Solidaritas
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ilmu Komunikasi UMBY
Date Deposited: 10 Jan 2022 04:15
Last Modified: 18 Aug 2022 07:39
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/13741

Actions (login required)

View Item
View Item