PENERAPAN CONTENT MARKETING AKUN TIKTOK @VERT.ERRE SEBAGAI BRAND AWARENESS

Zammarion, Rr. Yuan Nerind (2021) PENERAPAN CONTENT MARKETING AKUN TIKTOK @VERT.ERRE SEBAGAI BRAND AWARENESS. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (75kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (288kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (239kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (193kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (980kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (138kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (208kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (203kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEXT] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
SKRIPSI FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

TikTok merupakan salah satu aplikasi yang pertumbuhannya melesat di tengah pandemi. Peluang ini dimanfaatkan oleh para pelaku usaha untuk meningkatkan kesadaran merek, bersaing dengan kompetitor, dan mendapatkan lebih banyak pelanggan dengan cepat. Salah satu pelaku usaha yang memanfaatkan TikTok untuk pemasaran adalah Vert Terre. Vert Terre merupakan toko yang menerapkan konsep ramah lingkungan dan minim sampah. Hal ini menjadi tantangan bagi Vert Terre sebagai penjual produk ramah lingkungan untuk mengemas konten yang edukatif namun tetap menarik perhatian. Vert Terre memiliki berbagai strategi untuk memperkenalkan usahanya melalui akun TikTok @vert.erre. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan content marketing akun TikTok @vert.erre sebagai brand awareness dan pembentukan brand awareness akun TikTok @vert.erre. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan metode penelitian deskriptif. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Content Marketing, TikTok, dan Brand Awareness. Hasil penelitian menunjukkan bahwa akun TikTok @vert.erre telah menerapkan lima pilar content marketing, yaitu reader cognition, sharing motivation, persuasion, decision making, dan factors. Brand awareness akun TikTok @vert.erre terbentuk melalui 9 kategori konten, yaitu konten edukasi, sharing, store tour, kampanye, packing produk, cinematic, refill produk, foto produk, dan unboxing. Selama enam bulan, Vert Terre dapat menjangkau 20K followers, perolehan impresi di atas 10K views sebanyak 22 video dan impresi di atas 100K views sebanyak 8 video. Kesimpulan dari penelitian ini adalah penerapan kelima pilar content marketing berhasil membangun brand awareness akun TikTok @vert.erre.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3 UMBY
Uncontrolled Keywords: Brand Awareness, TikTok, Vert Terre
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ilmu Komunikasi UMBY
Date Deposited: 20 Jan 2022 04:34
Last Modified: 20 Jan 2022 04:34
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/14219

Actions (login required)

View Item
View Item