SISTEM UNTUK MENENTUKAN STOK BARANG DENGAN INFERENSI FUZZY (TSUKAMOTO)

Dermawan, Bram (2017) SISTEM UNTUK MENENTUKAN STOK BARANG DENGAN INFERENSI FUZZY (TSUKAMOTO). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of cover.pdf] Text
cover.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (156kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (678kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (968kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (150kB) | Preview
[thumbnail of Laporan Bram 20-05-2017 sistem untuk menentukan stok barang.pdf] Text
Laporan Bram 20-05-2017 sistem untuk menentukan stok barang.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Persediaan (stok barang) adalah suatu teknik untuk manajemen material yang berkaitan dengan persediaan. Sistem penjualan dan stok barang merupakan bagian yang penting dalam pengoperasian suatu perusahaan, baik perusahaan manufaktur maupun perusahaan dagang. Pembuatan atau pengaturan sistem penjualan berpengaruh pada tingkat penerimaan pendapatan perusahaan, sedangkan sistem stok barang memberikan pengaruh pada informasi penerimaan barang yang diperoleh dari supplier. Oleh karena itu perusahaan harus benar-benar mengawasi dan mengendalikan kegiatan penjualan serta stok barang dengan menerapkan sistem yang memadai, sehingga target penjualan dapat dicapai yang baik. Selain itu cara transaksi dengan menulis ke nota penjualan membutuhkan waktu lama, yang mengakibatkan pelayanan kepada pelanggan menjadi lebih lambat.
Metode Tsukamoto merupakan perluasan dari penalaran menonton, Pada Metode Tsukamoto, setiap konsekuen pada aturan yang berbentuk IF-Then harus direpresentasikan dengan suatu himpunan fuzzy dengan fungsi keanggotaan yang menoton. Sebagai hasilnya, output hasil inferensi dari tiap-tiap aturan diberikan secara tegas (crisp) berdasarkan α-predikat (fire strength). Hasil akhirnya diperoleh dengan menggunakan rata-rata terbobot.
Dari penelitian yang dilakukan, kesimpulan yang dapat diperoleh adalah Sistem ini Menghasilkan informasi stok barang yang dapat di pergunakan untuk mempermudah dalam managemen stok barang. Penentuan stok barang menggunakan dua poin yaitu persediaan dan permintaan. Perhitungan mengunakan sistem menghasilkan nilai z-score bulan juli (277,72) dan bulan agustus (526,67) sehingga dapat di simpulkan bahwa perhitungan sistem memberikan hasil yang tepat.
Kata Kunci : Stok Barang, Fuzzy inferensi, Tsukamoto, Sistem Penujang Keputusan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: A. Sidiq Purnomo, S.Kom., M.Eng
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Sistem Informasi
Depositing User: Sistem Informasi UMBY
Date Deposited: 01 Feb 2018 08:07
Last Modified: 19 Aug 2022 03:25
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/1543

Actions (login required)

View Item
View Item