PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR), BIAYA OPERASIONAL PENDAPATAN OPERASIONAL (BOPO) TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA) PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2010-2015

Ritonga, Jeri Chomarus (2016) PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR), BIAYA OPERASIONAL PENDAPATAN OPERASIONAL (BOPO) TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA) PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2010-2015. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
SKRIPSI_Jeri Chomarus Ritonga_12061127.rtf

Download (8MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
SKRIPSI_Jeri Chomarus Ritonga_12061127.pdf

Download (739kB)

Abstract

Tujuan Penelitian penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Capital
Adequary Ratio (CAR), Loan to Deposit Ratio (LDR), Biaya Operasional Pendapatan
Operasional (BOPO) terhadap Return of Assets (ROA) perusahaan perbankan yang
terdaftar di Bursa Efek Indonesia.
Metode Penelitian penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif,
sample diambil dari sebagian perusahaan perbankan yaitu sebanyak 23 bank pada
periode 2010-2015. Variabel dependen adalah Return of Assets (ROA). Variabel
independen penelitian ini adalah Capital Adequary Ratio (CAR), Loan to Deposit
Ratio (LDR), Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO). Analisa data
yang dilakukan dengan cara regresi ganda.
Hasil Penelitian menunjukan bahwa Capital Adequary Ratio
(CAR)terhadap Return of Assets (ROA) diketahui nilai thitung sebesar -4,847 dan
nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,05, Loan to Deposit Ratio (LDR) terhadap
Return of Assets (ROA), analisis data diketahui nilai thitung 1,671 dengan nilai
signifikansi 0,097 > 0,05, Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO)
terhadap Return of Assets (ROA) hasil analisi menunjukkan nilai thitung sebesar -
33,125 signifikansi sebesar 0,000. < 0,05. Rasio keuangan yang berupa CAR,
LDR dan BOPO, berkontribusi terhadap ROA sebesar 89,5%.
Kesimpulan menunjukan bawah Capital Adequary Ratio (CAR) dan Biaya
Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) berpengaruh terhadap Return of
Assets (ROA) dan Loan to Deposit Ratio (LDR) tidak berpengaruh terhadap
Return of Assets (ROA)

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Capital Adequary Ratio (CAR), Loan to Deposit Ratio (LDR), Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO), Return of Assets (ROA)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Perpustakaan UMBY
Date Deposited: 29 Oct 2024 04:54
Last Modified: 29 Oct 2024 04:54
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/19722

Actions (login required)

View Item
View Item