ANALISIS SISTEM DAN PROSEDUR PEMUNGUTAN PAJAK REKLAME DALAM UPAYA MENDUKUNG PENGENDALIAN INTERN BERDASARKAN PERATURAN DAERAH NO 6 TAHUN 2011

Saputra, Fauzhi Arga (2017) ANALISIS SISTEM DAN PROSEDUR PEMUNGUTAN PAJAK REKLAME DALAM UPAYA MENDUKUNG PENGENDALIAN INTERN BERDASARKAN PERATURAN DAERAH NO 6 TAHUN 2011. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (208kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (89kB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
SKRIPSI FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (719kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sistem dan prosedur
pemungutan pajak reklame serta mengetahui apakah sistem dan prosedur pajak
reklame sesuai dengan Peraturan Daerah Kabupaten Kulon Progo Nomor 6 Tahun
2011 pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Kabupaten Kulon
Progo. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian
deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Fokus penelitian ini meliputi sistem dan
prosedur pemungutan pajak reklame, unsur-unsur pengendalian intern, dan Sistem
Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP). Secara umum, sistem dan prosedur
pemungutan pajak reklame di DPPKA Kabupaten Kulon Progo telah baik.
Berdasarkan penelitian, ditemukan Analisis prosedur pemungutan pajak reklame
berkaitan dengan pemngutan pajak reklame dan perpanjangan pajak reklame.
Apakah prosedur pemungutan pajak reklame sudah sesuai dengan Peraturan Daerah
Kabupaten Kulon Progo

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pajak Daerah, Wajib Pajak, Peraturan Daerah, Sistem Pengendalian Intern Pemerintah
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Perpustakaan UMBY
Date Deposited: 30 Oct 2024 04:15
Last Modified: 30 Oct 2024 04:15
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/19910

Actions (login required)

View Item
View Item