PENGARUH PENERAPAN SISTEM E-FILLING TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI PEGAWAI NEGERI SIPIL DENGAN PEMAHAMAN INTERNET SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Kasus pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Istimewa Yogyakarta)

Lado, Yuliano Osvaldo (2017) PENGARUH PENERAPAN SISTEM E-FILLING TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI PEGAWAI NEGERI SIPIL DENGAN PEMAHAMAN INTERNET SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Kasus pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Istimewa Yogyakarta). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (165kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (234kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (269kB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of COVER DAN LAMPIRAN.pdf] Text
COVER DAN LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI.pdf] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Penerapan Sistem
EFillingterhadap Kepatuhan WPOP PNS dengan Pemahaman Internet
sebagaiVariabel Pemoderasi pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan DIY.
Data penelitian ini diperoleh darikuesioner (Primer) yang dibagikan kepada
WPOP PNS yang bekerja di Dinas Perindustrian dan Perdagangan DIY dengan
metode proportionate stratified random sampling.Populasi penelitian ini adalah
WPOP PNS di Dinas Perindustrian dan Perdagangan DIY. Sampel yang
digunakanpada penelitian ini sebanyak 59 responden. Kuesioner di uji valditas
dan ujireliabilitas sebelum penelitian. Uji asumsi klasik yang digunakan adalah
ujimultikolinieritas, uji heteroskedastisitas, dan uji normalitas. Ujihipotesis yang
digunakan adalah regresi linier sederhana dan ModeratedRegression Analysis.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Penerapan Sistem E-Filling
berpengaruh postif dan signifikan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Hal
inidibuktikan melalui analisis regresi linier sederhana yang diperoleh nilai R
Square
sebesar 0,138, yang dapat diartikan bahwa besarnya pengaruh Penerapan Sistem
E-Filling terhadap Kepatuhan Wajib Pajak adalah 13,8%. Hasil uji t
statistikmenghasilkan nilai signifikansi lebih kecil dari level of significant yaitu
0,004<0,05. (2) Pemahaman Internet tidak memoderasi pengaruh Penerapan
SistemEFillingterhadap Kepatuhan WPOP PNS. Hal tersebut dibuktikan melalui
Moderated Regression Analysis yang memberikan nilai koefisien sebesar -0,041,
yang dapat diartikan Pemahaman Internet tidak memoderasi pengaruh Penerapan
Sistem E-Filling terhadap Kepatuhan WPOP PNSkarena hasilnya negatif serta uji
tstatistik menghasilkan nilai signifikan lebih besar dari level of significant yaitu
0,051 > 0,05.
Kata Kunci: E-Filling, Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi PNS, Internet.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Martinus Budiantara, SE., M.Si., Ak., CA
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Akuntansi UMBY
Date Deposited: 18 Aug 2017 07:31
Last Modified: 18 Aug 2022 02:21
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/379

Actions (login required)

View Item
View Item