ANALISIS KUALITAS PRODUK DENGAN METODE SIX SIGMA (Studi Kasus pada Produk CV Satria Matrial Arts)

Riwoe, Orientalia Satya Wira Wicaksana (2019) ANALISIS KUALITAS PRODUK DENGAN METODE SIX SIGMA (Studi Kasus pada Produk CV Satria Matrial Arts). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of Abstrak]
Preview
Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf

Download (34kB) | Preview
[thumbnail of BAB I]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (327kB) | Preview
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (237kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (162kB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (648kB)
[thumbnail of BAB V]
Preview
Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (37kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (34kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (131kB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEXT] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
SKRIPSI FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi pengendalian
kualitas produk dengan menggunakan metode six sigma, serta faktor yang
menyebabkan terjadinya produk cacat yang dapat menurunkan kualitas produk.
Objek penelitian ini yaitu produk Target Satria Matrial Arts yang diproduksi
selama 2018. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan
dokumentasi. Metode analisis data yang dilakukan dalam penelitian ini didasarkan
pada metode six sigma. Hasil analisis menunjukkan bahwa cacat produk yang
paling sering terjadi yaitu sablon miring, jahitan kurang rapi hingga bahan yang
sobek. Berdasarkan data yang diperoleh, jumlah produk Target yang diproduksi
selama tahun 2018 sebanyak 3.593 buah, dengan tingkat kecacatan sebanyak 835
buah. Berdasarkan hasil analisis six sigma dan DPMO, menunjukkan bahwa
tingkat six sigma yang diperoleh sebesar 2,92 dengan kemungkinan cacat produk
sebesar 77.465 buah untuk sejuta produksi (DPMO), yang artinya kualitas produk
Target memiliki kualitas yang termasuk rendah. Faktor penyebab terjadinya cacat
produk secara umum karena faktor manusia, metode, bahan baku dan lingkungan.
Pengendalian yang dilakukan berupa pelatihan dan pengawasan kepada karyawan,
pengadaan alat sablon yang lebih presisi, membeli alat jahit yang dapat membuat
pola melingkar, menjaga kualitas bahan baku dan produk siap jual dalam ruang
penyimpanan yang terjaga suhu dan kelembabannya.
Kata kunci: kualitas produk, six sigma

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY kampus 3
Uncontrolled Keywords: kualitas produk, six sigma
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Akuntansi UMBY
Date Deposited: 07 Jan 2020 02:50
Last Modified: 22 Jan 2022 02:54
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/6130

Actions (login required)

View Item
View Item