PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT TO EQUITY RATIO (DER), DAN RETURN ON EQUITY (ROE) TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2013-2017)

Ilham Disti Ellita Ratri, 15061116 (2019) PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT TO EQUITY RATIO (DER), DAN RETURN ON EQUITY (ROE) TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada Periode 2013-2017). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (202kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (545kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (450kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (379kB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (156kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (160kB)
[thumbnail of TESIS FULL TEXT.pdf] Text
TESIS FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK
Dalam melakukan investasi investor dihadapkan pada ketidakpastian antara return yang akan diperoleh dengan resiko yang akan dihadapinya. Untuk itu investor perlu informasi keuangan untuk dijadikan indikator penting guna menilai kinerja perusahaan serta return saham atas investasi yang mereka lakukan. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh Current Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER) dan Return On Equity (ROE) terhadap Return Saham. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di bursa efek Indonesia pada periode 2013-2017 yaitu sebanyak 16 perusahaan. Teknik penggunaan sampel menggunakan metode purposive sampling yang mana teknik ini merupakan pengambilan sampel berdasarkan kriteria. Berdasarkan kriteria yang ditetapkan perusahaan ini menjadi sampel sebanyak 9 perusahaan. Teknik yang digunakan adalan analisis berganda.
Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa secara parsial Current Ratio tidak berpengaruh terhadap return saham, Debt to Equity Ratio berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap return saham dan Return On Equity (X3) secara parsial tidak berpengaruh terhadap return saham. Secara simultan Current Ratio, Debt to Equity Ratio dan Return on Equity secara bersama-sama tidak mempengaruhi return saham.
Kata Kunci : Current Ratio, Dept to Equity Ratio, Return On Equity, Stock Return

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Akuntansi UMBY
Date Deposited: 10 Oct 2019 03:57
Last Modified: 10 Oct 2019 03:57
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/6941

Actions (login required)

View Item
View Item