PENGARUH STRES KERJA, KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. MADUBARU PG/PS MADUKISMO KASIHAN BANTUL DIY

Nurhaziroh, Nurhaziroh (2020) PENGARUH STRES KERJA, KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. MADUBARU PG/PS MADUKISMO KASIHAN BANTUL DIY. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (14kB) | Preview
[thumbnail of BAB I]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (259kB) | Preview
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (318kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (302kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (528kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V]
Preview
Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (131kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (20kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEXT] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
SKRIPSI FULL TEXT BOOKMARK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAKPerkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat, membawa perubahan dalam kehidupan manusia. Di dalam perusahaan tentunya terdapat suatu permasalahan yang dituntut untuk lebih profesional dalam melakukan segala aktivitas usahanya. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Jumlah populasi yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 403 karyawan, metode penentuan sampel dalam penelitian ini adalah metode nonprobability sampling. cara pengambilan sampel yang digunakan adalah menggunakan purposive sampling. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Stres Kerja berpengaruh negatif terhadap Kinerja karyawan PT.Madubaru PG/PS Madukismo Kasihan Bantul Yogyakarta. Hal ini dapat diartikan, jika Stres Kerja meningkat, maka Kinerja Karyawan PT. Madubaru PG/PS Madukismo Bantul Yogyakarta mengalami penurunan. Hasil penelitian kedua menunjukkan bahwa Kepuasan Kerja berpengaruh positif terhadap Kinerja karyawan PT. Madubaru PG/PS Madukismo Kasihan Bantul Yogyakarta. Hal ini dapat diartikan, jika Kepuasan Kerja meningkat, maka Kinerja Karyawan PT. Madubaru PG/PS Madukismo Bantul Yogyakarta mengalami peningkatan. Hasil penelitian yang terakhir menunjukkan bahwa Motivasi Kerja berpengaruh positif terhadap Kinerja karyawan PT. Madubaru PG/PS Madukismo Kasihan Bantul Yogyakarta. Hal ini dapat diartikan, jika Motivasi Kerja meningkat, maka Kinerja Karyawan PT. Madubaru PG/PS Madukismo Bantul Yogyakarta mengalami peningkatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Stres Kerja, Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja berpengaruh simultan terhadap Kinerja karyawan PT. Madubaru PG/PS Madukismo Kasihan Bantul Yogyakarta. Hal ini dapat diartikan, jika Stres Kerja, Kepuasan Kerja, dan Motivasi Kerja meningkat secara bersama-sama, maka Kinerja Karyawan PT. Madubaru PG/PS Madukismo Bantul Yogyakarta mengalami peningkatan. Dan penelitian terakhir menunjukan Stres Kerja, Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja secara dominan yang berpengaruh terhadap Kinerja karyawan PT. Madubaru PG/PS Madukismo Kasihan Bantul Yogyakarta yaitu kepuasan kerja.
Kata Kunci: Stres Kerja, Kepuasan Kerja, Motivasi dan Kinerja Karyawan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 1
Uncontrolled Keywords: Stres Kerja, Kepuasan Kerja, Motivasi dan Kinerja Karyawan
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Managemen UMBY
Date Deposited: 15 Mar 2021 04:06
Last Modified: 15 Mar 2021 04:09
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/8182

Actions (login required)

View Item
View Item