PENGELOLAAN MEDIA SOSIAL UNTUK MENINGKATKAN RELASI SOSIAL DI SD PENUAI MEDAN

Hagata, Natasha Regina (2020) PENGELOLAAN MEDIA SOSIAL UNTUK MENINGKATKAN RELASI SOSIAL DI SD PENUAI MEDAN. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (283kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (387kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (965kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (101kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (174kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK
Perkembangan teknologi membuat penggunaan media sosial menjadi hal yang lazim. Keberadaan media sosial menjadi sarana mencurahkan pemikiran maupun sarana informasi. Hal tersebut dimanfaatkan oleh SD Penuai Medan dengan mengelola akun media sosial Facebook dan Instagram sebagai sarana informasi serta promosi. Keberadaan media sosial tersebut diharapkan akan membuat masyarakat khususnya wali murid mengetahui segala macam kegiatan maupun informasi sekolah. Pengelolaan media sosial yang baik akan membuat kepercayaan meningkat sehingga mampu meningkatkan relasi sosial antara sekolah dengan masyarakat. Penelitian menggunakan metode deskripti dengan pendekatan kualitatif pada kajian relasi sosial. Penelitian dilakukan di SD Penuai Medan pada pengelolaan media sosial untuk meningkatkan relasi sosial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, (1) akun media sosial milik SD Penuai Medan mampu meningkatkan relasi sosial dengan masyarakat ditandai dengan sambutan positif masyarakat yang aktif memantau perkembangan media sosial. (2) Faktor penghambat pengelolaan media sosial untuk meningkatkan relasi sosial adalah admin media sosial merangkap sebagai guru, kurang kreatifnya pembuatan konten dan kurangnya sarana pendukung. Sementara itu faktor pendorongnya antara lain pihak sekolah memberikan insentif kepada pengelola akun media sosial serta tanggapan positif masyarakat terhadap keberadaan media sosial SD Penuai Medan sebagai sarana informasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Media Sosial, Relasi Sosial, SD Penuai Medan.
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ilmu Komunikasi UMBY
Date Deposited: 10 Aug 2020 02:52
Last Modified: 10 Aug 2020 02:56
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/9014

Actions (login required)

View Item
View Item