PENGARUH SISTEM PEMUNGUTAN PAJAK, PELAYANAN FISKUS DAN EFEKTIVITAS SISTEM PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (PKB) DI KANTOR SAMSAT KABUPATEN MAGETAN

Indah, Yuliana Wulan (2022) PENGARUH SISTEM PEMUNGUTAN PAJAK, PELAYANAN FISKUS DAN EFEKTIVITAS SISTEM PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (PKB) DI KANTOR SAMSAT KABUPATEN MAGETAN. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (166kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (442kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (378kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (493kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (724kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (166kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (172kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
SKRIPSI YULIANA WULAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh sistem pemungutan pajak,
pelayanan fiskus, dan efektivitas sistem perpajakan terhadap kepatuhan Wajib Pajak.
Pajak merupakan kegiatan wajib yang sudah menjadi hal umum dan bersifat
memaksa, pajak memiliki kaidah tertentu yang tercantum dalam masing-masing
Undang-undang perpajakan. Kurangnya kepatuhan yang dimilki Wajib Pajak menjadi
latar belakang penelitian ini. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan
pendekatan asosiasif. Data yang digunakan dalam penelitian merupakan data primer
yang dikumpulkan melalui pembagian kuisioner secara langsung kepada responden.
Analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian analisis
regresi linier berganda menunjukkan sistem pemungutan pajak dan pelayanan fiskus
berpengaruh positif terhadap kepatuhan Wajib Pajak. Sementara efektivitas sistem
perpajakan berpengarih negative terhadap kepatuhan Wajib Pajak

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: pajak, pelayanan, efektifitas
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Akuntansi UMBY
Date Deposited: 07 Mar 2022 01:08
Last Modified: 07 Mar 2022 01:08
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/14748

Actions (login required)

View Item
View Item