PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI DITINJAU DARI TINGKAT PENDIDIKAN DAN MASA KERJA

Ananda, Elizabeth Sydney (2020) PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI DITINJAU DARI TINGKAT PENDIDIKAN DAN MASA KERJA. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (174kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (190kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (205kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (203kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (405kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (183kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (499kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
16081101_Elizabeth Sydney Ananda_R1_Skripsi Full Text ELSA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya perbedaan tingkat pendidikan dterhadap penggunaan APD dan adanya hubungan masa kerja terhadap penggunaan APD. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah 1) ada Perbedaan tingkat pendidikan terhadap penggunaan APD dan 2) ada hubungan masa kerja terhadap tingkat pendidikan terhadap penggunaan APD. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 35 orang. Data dikumpulkan dengan skala Penggunaan Alat Pelindung Diri dan Angket identitas diri Tingkat Pendidikan dan Masa Kerja. Skala APD disusun berdasarkan 6 aspek yang terdiri dari 24 aitem, dengan koefisien korelasi aitem – total berkisar antara 0,405 - 0,843 dengan koefisien realiabitas Alpha sebesar 0,959. Hasil analisis variansi satu jalur antara Tingkat Pendidikan terhadap Penggunaan Alat Pelindung Diri diperoleh F = 3,570, dengan p = 0,025, yang berarti hipotesis ada perbedaan antara Tingkat Pendidikan terhadap Penggunan APD. Hasil korelasi Rank-Spearman Antara Masa Kerja dengan Penggunaan APD diperoleh koefisien korelasi sebesar -0,131. Dengan demikian maka hipotesis kedua dapat dinyatakan tidak diterima, artinya bahwa tidak ada pengaruh yang positif antara Masa Kerja terhadap Penggunaan APD. Dengan kata lain semakin panjang masa kerja seseorang, akan semakin rendah penggunaan APD. Sebaliknya semakin singkat masa kerjanya maka semakin tinggi penggunaanAPD.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: tingkat pendidikan dan masa kerja, penggunaan alat pelindung diri
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 24 Dec 2021 01:09
Last Modified: 24 Dec 2021 01:09
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/10282

Actions (login required)

View Item
View Item