SELF-COMPASSION, DUKUNGAN SOSIAL, DAN KECERDASAN EMOSI GURU SEKOLAH DASAR LUAR BIASA (SDLB)

Mijilputri, Niki (2020) SELF-COMPASSION, DUKUNGAN SOSIAL, DAN KECERDASAN EMOSI GURU SEKOLAH DASAR LUAR BIASA (SDLB). Tesis thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK .pdf

Download (15kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (161kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (143kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (188kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (243kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (40kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of TESIS FULL TEXT] Text (TESIS FULL TEXT)
TESIS FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara self-compassion dan dukungan sosial dengan kecerdasan emosi, mengetahui hubungan antara self-compassion dengan kecerdasan emosi, mengetahui hubungan antara dukungan sosial dengan kecerdasan emosi, dan menghasilkan suatu konsep rancangan intervensi yang dapat diberikan kepada guru SDLB terkait self-compassion, dukungan sosial, dan kecerdasan emosi. Pengumpulan data penelitian menggunakan skala kecerdasan emosi, skala self-compassion, dan skala dukungan sosial. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru SDLB di Yogyakarta dengan jumlah sampel 104 guru. Hipotesis dalam penelitian ini adalah terdapat hubungan positif antara self-compassion dan dukungan sosial dengan kecerdasan emosi, terdapat hubungan positif antara self-compassion dengan kecerdasan emosi, dan terdapat hubungan positif antara dukungan sosial dengan kecerdasan emosi. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda untuk hipotesis pertama dan analisis korelasi product moment untuk hipotesis kedua dan ketiga. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif antara self-compassion dan dukungan sosial secara bersama-sama dengan kecerdasan emosi nilai F = 56,239 dan p = 0,000 (p<0,01), terdapat hubungan positif antara self-compassion dengan kecerdasan emosi nilai r = 0,269, dan terdapat hubungan positif antara dukungan sosial dengan kecerdasan emosi nilai r = 0,725.

Item Type: Thesis (Tesis)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: kecerdasan emosi; self-compassion; dukungan sosial
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Magister Psikologi Profesi
Depositing User: Magister Psikologi Profesi UMBY
Date Deposited: 05 Jan 2022 04:21
Last Modified: 05 Jan 2022 04:21
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/10957

Actions (login required)

View Item
View Item