Analisis Pengaruh Pelaporan Keuangan Melalui Internet, Kepemilikan Institusional Dan Komite Audit Pada Financial Distress Di Sektor Perbankan

Raihan, Sitti (2021) Analisis Pengaruh Pelaporan Keuangan Melalui Internet, Kepemilikan Institusional Dan Komite Audit Pada Financial Distress Di Sektor Perbankan. Naskah Publikasi Program Studi Akuntansi.

[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI] Text (NASKAH PUBLIKASI)
NASKAH PUBLIKASI.docx
Restricted to Repository staff only

Download (26kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kepemilikan Institusional, Komite Audit, dan Pelaporan Keuangan Melalui Internet terhadapFinancial Distress.Data yang digunakan berupa data runtun waktu periode 2017 s/d 2019.Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017 s/d 2019.Variabel independen dalam penelitian ini adalahKepemilikan Institusional, Komite Audit dan Pelaporan Keuangan Melalui Internet.Sedangkan variabel dependen pada penelitian ini adalahFinancial Distress.Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda.Penentuan sampel menggunakan metode purposive sampling, maka diperoleh sampel sebanyak dua puluh delapan (28) sampel. Hasil penelitian menujukan bahwa variabel Kepemilikan Institusionalberpengaruh negative dan tidak signifikan terhadapFinancial Distress. Variabel Komite Auditberpengaruh tidak signifikan terhadap Financial Distress.Variabel Pelaporan Keuangan melalui Internet berpengaruh tidak signifikan terhadapFinancial Distress.Implikasi dari penelitian ini yaitu perusahaanperlu meningkatkan manajemen struktur kepemilikan dan ukuran komite audit sehingga perusahaan dapat mempublikasikan secara transparan terhadap kinerja perusahaan yang baik dan terhindar dari kondisi kesulitan keuangan. Sehingga para calon investor dan para pemegang saham dapat mengambil keputusan yang baik dalam berinvestasi.

Item Type: Article
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Struktur Kepemilikan, Kepemilikan Institusional,Komite Audit, Pelaporan Keuangan, Financial Distress
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Akuntansi UMBY
Date Deposited: 12 Jan 2022 05:40
Last Modified: 12 Jan 2022 05:40
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/12530

Actions (login required)

View Item
View Item