Aplikasiisistem Pakar Diagnosis Risiko Penyakitlkanker Paru Denganlmetode Forward Chaining Berbasis Android

Leksana, Hendri Tri C (2021) Aplikasiisistem Pakar Diagnosis Risiko Penyakitlkanker Paru Denganlmetode Forward Chaining Berbasis Android. Aplikasiisistem Pakar Diagnosis Risiko Penyakitlkanker Paru Denganlmetode Forward Chaining Berbasis Android. pp. 1-20.

[thumbnail of PUBLIKASI] Text (PUBLIKASI)
Publikasi.doc

Download (455kB)

Abstract

Diagnosis dini penyakit kanker paru yang menjadi salah satu penyebab kematian nomor satu di negara-negara maju saat ini sangat dibutuhkan. Pada umumnya kanker paru disebabkan oleh banyak hal diantaranya lingkungan yang kurang sehat, gaya hidup yang tidak sehat serta kurangnya pengetahuan mengenai ciri atau gejala yang menjadi tanda seseorang memiliki risiko kanker tinggi atau rendah. Akuisisi pengetahuan dari pakar, dalam penelitian ini adalah dokter spesialis patologi anatomi dilakukan untuk mendapatkan basis pengetahuan. Ada 50 responden terpilih yang digunakan sebagai data di dalam penelitian ini. Risiko yang dapat dideteksi adalah risiko kanker paru rendah dan risiko kanker paru tinggi. Metode forward chaining sebagai metode untuk menghitung nilai kepercayaan atas gejala yang diberikan seorang pasien. Hasil dari pengujian dari 50 responden terpilih mendapat hasil sangat baik untuk penilaian aplikasi serta hasil pengujian aplikasi sudah sesuai dengan analisis dari narasumber sebesar 70%.

Item Type: Article
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3 UMBY
Uncontrolled Keywords: Forward Chaining; Penyakit Kanker Paru; Sistem Pakar.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Teknik Informatika UMBY
Date Deposited: 11 Jan 2022 03:15
Last Modified: 19 Jan 2022 09:18
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/13765

Actions (login required)

View Item
View Item