PENGARUH PEMBERIAN ENZIM FITASE PADA RANSUM BASAL TERHADAP PERFORMAN AYAM KUB

Fatoni, Mohamad (2021) PENGARUH PEMBERIAN ENZIM FITASE PADA RANSUM BASAL TERHADAP PERFORMAN AYAM KUB. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (118kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (11kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (258kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (276kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (265kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (4kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (382kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
SKRIPSI FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian enzim fitase terhadap performan ayam KUB. Penelitian ini dilakukan pada tanggal 16 November 2020 sampai dengan 11 Februari 2021 di BPTBA- LIPI (Balai Penelitian Teknologi Bahan Alam-Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia) Gunung Kidul. Penelitian ini dirancang menggunakan metode Rancangan Acak Lengkap (RAL) pola searah, terdiri dari 3 perlakuan yang mana masing-masing perlakuan terdiri dari 4 kali ulangan dan setiap ulangan terdiri dari 3 ekor ayam KUB. R0 = Ransum basal, R1 = Ransum basal + Enzim Fitase BAL, R2 = Ransum basal + Enzim Fitase Komersial. Adapun variabel yang diamati adalah konsumsi pakan, pertambahan berat badan, FCR (Feed Convertion Ratio), kadar kolestrol darah. Data dianalisis dengan ANOVA. Berdasarkan hasil analisis dapat diketahui bahwa suplementasi enzim fitase pada ransum basal menunjukkan hasil berbeda tidak nyata (P˃0,05) terhadap konsumsi pakan dengan nilai rerata R0: 1.136 , R1: 1.021 , R2: 1.219 g pertambahan berat badan dengan nilai rerata R0: 178,99 , R1: 166,48 , R2: 184,17 g, FCR (Feed Convertion Ratio) dengan nilai rerata R0: 8,60 , R1: 6,28 , R2: 6,96 dan kadar kolestrol darah dengan nilai rerata R0: 110,93 , R1: 86,90 , R2: 101,95 mg/dl. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penggunaan enzim fitase dengan dosis 500 FTU/kg pakan, tidak berpengaruh pada performan ayam KUB.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 1
Uncontrolled Keywords: Ayam KUB, Enzim Fitase BAL, Enzim Fitase Komersial, Performan Produksi.
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Agroindustri > Program Studi Peternakan
Depositing User: Peternakan UMBY
Date Deposited: 20 Jan 2022 02:29
Last Modified: 20 Jan 2022 02:29
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/13869

Actions (login required)

View Item
View Item