WIdiastuti, Anik Refi (2022) Analisis Perbedaan Return Saham Dan Abnormal Return Sebelum Dan Setelah Stock Splits Pada Pt Unilever Indonesia Tbk Tahun 2022. Naskah Publikasi Program Studi Akuntansi.
NASKAH PUBLIKASI-ANIK REFI WIDIASTUTI.docx
Download (161kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan pada return saham dan abnormal return saham PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) sebelum dan setelah melakukan stock splits tahun 2020. Penilitian ini mengambil sampel UNVR dikarenakan UNVR merupakan perusahaan consumer goods yang terkenal tidak hanya di Indonesia melainkan hingga internasional. Penelian ini menggunakan uji paired sapmle t-test dengan membandingkan rata-rata dari return saham dan abnormal return selama 10 hari sebelum dan sesudah stock splits dilakukan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Tidak terdapat perbedaan pada return saham sebelum dan setelah stock splits dengan nilai signifikan 0,429 (0,429 > 0,05). (2) Tidak terdapat perbedaan pada abnormal return saham sebelum dan setelah stock splits dengan nilai signifikan 0,572 (0,572 > 0,05).
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information/Lokasi Hardcopy: | Perpustakaan UMBY Kampus 3 |
Uncontrolled Keywords: | stock splits, return, abnormal retun, dan UNVR |
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Akuntansi UMBY |
Date Deposited: | 18 Jul 2022 05:23 |
Last Modified: | 18 Jul 2022 05:23 |
URI: | http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/15980 |