HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN INTERPERSONAL DENGAN PEMAAFAN PADA REMAJA KORBAN PERSELINGKUHAN DALAM HUBUNGAN BERPACARAN

Gaina, Christine Natalia Dada (2022) HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN INTERPERSONAL DENGAN PEMAAFAN PADA REMAJA KORBAN PERSELINGKUHAN DALAM HUBUNGAN BERPACARAN. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (100kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (148kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (148kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA] Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
SKRIPSI FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Salah satu tugas perkembangan remaja yaitu pencarian identitas yang dilakukan dengan membangun hubungan dengan orang lain secara lebih intens yaitu hubungan berpacaran. Dalam hubugan berpacaran kepercayaan interpersonal diperlukan untuk dapat memaafkan apabila salah satu individu melakukan kesalahan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kepercayaan interpersonal dan pemaafan pada remaja korban perselingkuhan dalam hubungan berpacaran. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah ada hubungan positif antara kepercayaan interpersonal dengan pemaafan pada remaja korban perselingkuhan dalam hubungan berpacaran. Subjek dalam penelitian ini adalah 120 orang remaja akhir dengan rentang usia 18-24 tahun di Yogyakarta yang pernah mengalami perselingkuhan dalam hubungan berpacaran. Pengumpulan data menggunakan skala Transregression-Related Interpersonal Motivation Inventory (TRIM 18) oleh McCullough (2013) yang diadaptasi oleh Silalahi (2021) dan skala Kepercayaan interpersonal oleh Rottenberg (2010) yang disusun oleh Claudia (2019). Teknik analisa menggunakan adalah analisis Pearson Correlation. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang positif dan signifikan antara kepercayaan interpersonal dan pemaafan pada remaja korban perselingkuhan dalam hubungan berpacaran dengan nilai (rxy) = 0,352; p < 0,05. Semakin tinggi kepercayaan interpersonal yang dimiliki remaja korban perselingkuhan dalam hubungan berpacaran maka semakin tinggi pemaafan yang diberikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Kepercayaan interpersonal, pemaafan, perselingkuhan, remaja
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 23 Nov 2022 03:20
Last Modified: 23 Nov 2022 03:20
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/16874

Actions (login required)

View Item
View Item