Yuliana, Irma (2022) Hubungan Antara Kematangan Emosi Dengan Stres Kerja Pada Bintara Remaja Di Ditsamapta Polda Daerah Istimewa Yogyakarta. Hubungan Antara Kematangan Emosi Dengan Stres Kerja Pada Bintara Remaja Di Ditsamapta Polda Daerah Istimewa Yogyakarta. pp. 1-10.
Naskah Publikasi.doc
Download (119kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kematangan emosi dengan stress kerja. Hipotesis dalam penelitian ini adalah ada hubungan yang negatif antara kematangan emosi dengan stress kerja pada bintara remaja Direktoraat Samapta di Polda Daerah Istimewa Yogyakarta. Subjek dalam penelitian ini sebanyak 70 subjek. Pengambilan subjek menggunakan purposive sampling dengan data dikumpulkan menggunakan Skala Kematangan emosi dan Skala Stres kerja. Data analisis menggunakan korelasi product moment dari Pearson dengan computer software. Berdasarkan hasil analisis, diperoleh koefisien korelasi (rxy) = -0,393 diketahui bahwa terdapat korelasi negatif antara kematangan emosi dengan stress kerja. Adapun sumbangan kontribusi sebesar sebesar 23,5% terhadap stres kerja dan sisanya 76,5% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain.
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information/Lokasi Hardcopy: | Perpustakaan Kampus 3 UMBY |
Uncontrolled Keywords: | Kematangan emosi, Stres kerja, Ditsamapta Polda DIY |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi |
Depositing User: | Psikologi UMBY |
Date Deposited: | 07 Dec 2022 01:48 |
Last Modified: | 07 Dec 2022 01:48 |
URI: | http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/17039 |