ANALISIS KEPUASAN FANDOM NCTZEN DALAM MENGGUNAKAN APLIKASI WEVERSE DENGAN TEORI USES AND GRATIFICATION TERHADAP PENGGEMAR KPOP IDOL NCT DREAM

Santosa, Rintan Pratiwi (2023) ANALISIS KEPUASAN FANDOM NCTZEN DALAM MENGGUNAKAN APLIKASI WEVERSE DENGAN TEORI USES AND GRATIFICATION TERHADAP PENGGEMAR KPOP IDOL NCT DREAM. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (38kB)
[thumbnail of BAB SATU] Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (450kB)
[thumbnail of BAB LIMA] Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (41kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (125kB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
SKRIPSI FULTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI] Text (NASKAH PUBLIKASI)
NASKAH PUBLIKASI.docx

Download (115kB)

Abstract

Didukung dengan perkembangan globalisasi yang sangat pesat, membuat teknologi semakin maju, dan munculnya berbagai macam new media. Salah satunya yaitu aplikasi Weverse yang dikhususkan untuk komunikasi antar penggemar dan idola, termasuk idol Kpop NCT Dream. Penelitian ini akan membahas kepuasan NCTzen dalam penggunaan aplikasi Weverse. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif menggunakan empat indikator yaitu, kepuasan informasi, kepuasan identitas pribadi, kepuasan integrasi dan interaksi sosial, juga kepuasan hiburan, dengan teori Uses and Gratification. Hasil penelitian menunjukan bahwa ke-4 indikator tidak dapat memenuhi kepuasan NCTzen dalam menggunakan aplikasi Weverse. Hal ini dapat terjadi dikarenakan keinginan saat menggunakan media (Gratification Sought) lebih besar dibandingkan dengan yang diperoleh saat telah menggunakan media (Gratification Obtained). Kepuasan NCTzen dapat terpenuhi dalam aspek kepuasan informasi dan kepuasan identitas pribadi yang dipengaruhi oleh karakteristik, durasi, hingga atensi dalam menggunakan aplikasi Weverse.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: NCT Dream, NCTzen, Weverse, Kepuasan, Uses and Gratification.
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ilmu Komunikasi UMBY
Date Deposited: 30 Dec 2024 01:46
Last Modified: 30 Dec 2024 01:46
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/19470

Actions (login required)

View Item
View Item