Anggraeni, Dwi Dian (2024) HUBUNGAN ANTARA KEMATANGAN EMOSI DENGAN KESIAPAN KERJA PADA MAHASISWA SEMESTER AKHIR. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.
ABSTRAK.pdf
Download (37kB)
BAB I.pdf
Download (70kB)
BAB V.pdf
Download (24kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (67kB)
SKRIPSI FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (8MB) | Request a copy
NASKAH PUBLIKASI.docx
Restricted to Repository staff only
Download (39kB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara kematangan emosi dengan kesiapan kerja pada mahasiswa semester akhir. Hipotesis dalam penelitian ini adalah semakin tinggi tingkat kematangan emosi, maka semakin tinggi kesiapan kerja dan sebaliknya. Subjek penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah 203 mahasiswa semester akhir dari berbagai universitas di Indonesia. Metode pengumpulan data menggunakan skala kesiapan kerja dan skala kematangan emosi dengan metode Likert. Metode analisis data menggunakan teknik korelasi Product Moment. Hasil analisis data diperoleh koefisien korelasi 0,851 dan nilai signifikansi 0,000 (p < 0,050). Hasil tersebut menunjukkan terdapat hubungan positif antara kematangan emosi dengan kesiapan kerja. Hasil penelitian menunjukkan koefisien determinasi sebesar 0,832 yang menunjukkan bahwa sumbangan kematangan emosi pada kesiapan kerja mahasiswa semester akhir sebesar 83,2%, sementara sisanya 16,8% dipengaruhi oleh faktor-faktor yang lain.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kematangan Emosi, Kesiapan Kerja, Mahasiswa |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi |
Depositing User: | Psikologi UMBY |
Date Deposited: | 31 Dec 2024 06:44 |
Last Modified: | 31 Dec 2024 06:44 |
URI: | http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/22184 |