IDENTIFIKASI KUALITAS KAYU JATI BERDASARKAN TEKSTUR DENGAN METODE NEURAL NETWORK

Sulistyo, Sulistyo (2015) IDENTIFIKASI KUALITAS KAYU JATI BERDASARKAN TEKSTUR DENGAN METODE NEURAL NETWORK. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI] Text (NASKAH PUBLIKASI)
NASKAH PUBLIKASI SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (638kB)
[thumbnail of SOURCE CODE] Other (SOURCE CODE)
burning.rar
Restricted to Repository staff only

Download (229MB)

Abstract

Kayu jati merupakan salah satu jenis kayu yang sangat diminati banyak orang.
Selain untuk digunakan sebagai bisnis, kayu jati juga banyak diminati orang sebagai
funiture rumah. Namun sebagian banyak orang belum mengetahui secara benar kualitas
kayu jati tersebut sehingga banyak orang salah memilih dan mendapatkan kerugian.
Penelitian ini bertujuan untuk membuat perangkat lunak yang berfungsi
mengidentifikasi kualitas kayu jati menggunakan metode jaring saraf tiruan model
Learning Vector Quantization (LVQ) dan alihragam gelombang singkat (Transformasi
Wavelet) sebagai pengenalan polanya.Melalui metode ini diharapkan dapat secara jali
membantu mengenali kualitas jati tersebut. Banyaknya data sampel yang digunakan dalam
penelitian ini adalah 30 citra kayu jati (dari 3 jenis kualitas yaitu grade A, grade B dan
grade C), sedangkan untuk data uji sebanyak 15 citra(terdiri dari 3 jenis kualitas kayu jati).
Proses pengolahan tekstur citra kayu jati dilakukan untuk mengetahui unjukkerja
metode jaringan syarat tiruan dan wavelet. Dari 5 data uji untuk masing-masing kualitas
kayu jati yang diambil dengan menggunakan sample kayu jati. Sehingga ada 15 citra datauji
(non learning), hasil pengujian memperlihatkan pengujian memiliki tingkat presentase
paling tinggi dengan persentase 93,33%.
Nilai α dan dec α sangatlah berpengaruh dalam menentukan kelas data uji. Bagian
penting dalam penelitian agar mendapatkan hasil yang akurat dan meminimalkan kesalahan
dalam sebuah proses pengidentifikasi sebuah data (citra) yaitu saat pengambilan data citra
tersebut sehingga mendapatkan ciri yang signifikan untuk dibedakan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pengidentifikasi tekstur kayu jati, Neural Network, Learning Vector Quantization(LVQ),Wavelet.
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Perpustakaan UMBY
Date Deposited: 06 Jan 2025 08:48
Last Modified: 06 Jan 2025 08:48
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/22905

Actions (login required)

View Item
View Item