Diding Supriadi, 17513024 (2019) EFEKTIVITAS PELATIHAN KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DI PT. X DENGAN INTERPERSONAL TRUST SEBAGAI VARIABEL KONTROL. Tesis thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.
ABSTRAK.pdf
Download (38kB) | Preview
BAB I.pdf
Download (209kB) | Preview
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (288kB) | Request a copy
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (310kB) | Request a copy
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (271kB) | Request a copy
BAB V.pdf
Download (39kB) | Preview
COVER DAN LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
TESIS FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan
kepemimpinan transformasional terhadap komitmen organisasi para atasan di PT.
X dengan mengendalikan variabel interpersonal trust. Jenis penelitian yang
digunakan adalah One Group Pretest-Posttest Design, dengan jumlah subjek pada
sampel penelitian ini adalah sebanyak 8 orang atasan masing-masing divisi.
Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik
korelasi spearmen dan analisis kovarian (ancova). Berdasarkan analisis dengan
menggunakan korelasi spearmen maka pretest variabel komitmen organisasi dan
interpersonal trust diperoleh Sig. 0.000 < 0.05 dengan r hitung = 0.985 > r tabel =
0.300 sedangkan nilai posttest diperoleh Sig. 0.002 < 0.05 dengan r hitung = 0.910
> r tabel = 0.300, dari data dapat disimpulkan bahwa hubungan antara dua
variabel tersebut merupakan korelasi yang linear positif karena nilai signifikasi <
0.05. Dari hasil pengolahan data analisis ancova juga terlihat bahwa angka
signifikansi untuk sebelum dan sesudah pelatihan kepemimpinan transformasional
diberikan adalah Sig. 0.00, dengan nilai Sig < 0.05 maka hipotesis penelitian
diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa tanpa pengaruh interpersonal trust,
pada tingkat kepercayaan 95% ada perbedaan sebelum dan sesudah pelatihan
diberikan terhadap tingkat komitmen organisasi atasan di PT. X.
Kata kunci : Pelatihan Kepemimpinan Transformasional, Komitmen Organisasi,
Interpersonal Trust
Item Type: | Thesis (Tesis) |
---|---|
Additional Information/Lokasi Hardcopy: | Dr. Alimatus Sahrah, M.Si.,M.M,.Psikolog |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Fakultas Psikologi > Program Studi Magister Psikologi Profesi |
Depositing User: | Magister Psikologi Profesi UMBY |
Date Deposited: | 05 Apr 2019 02:52 |
Last Modified: | 16 Aug 2022 08:06 |
URI: | http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/5289 |