PENGARUH MOTIVASI KERJA, DISIPLIN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus : Di Koperasi Simpan Pinjam Amrih Makmur Desa Muntuk Kecamatan Dlingo Kabupaten Bantul)

Subowo, Eko Wahyu (2020) PENGARUH MOTIVASI KERJA, DISIPLIN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus : Di Koperasi Simpan Pinjam Amrih Makmur Desa Muntuk Kecamatan Dlingo Kabupaten Bantul). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (150kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (149kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (402kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (637kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (910kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (155kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (270kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN-.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (425kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI LENGKAP] Text (SKRIPSI LENGKAP)
skripsi Full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh signifikansi
motivasi kerja, dispilin kerja dan kompensasi terhadap kinerja karyawan di
Koperasi Simpan Pinjam Amrih Makmur Desa Muntuk Dlingo Bantul.
Penelitian dilakukan pada karyawan dengan jumlah responden sebanyak
35 karyawan. Data diperoleh dengan menyebarkan kuesioner yang dianalisis
menggunakan teknik analisis regresi linier berganda.
Hasil Pengujian ini secara statistik membuktikan bahwa motivasi kerja,
dispilin kerja dan kompensasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Artinya
ada pengaruh secara parsial antara variabel motivasi kerja terhadap kinerja
karyawan dan hasil pengujian dispilin kerja mempunyai pengaruh yang signifikan
terhadap kinerja karayawan serta kompensasi mempunyai pengaruh yang
signifikan terhadap kinerja karayawan. Sedangkan hasil uji F membuktikan bahwa
terdapat pengaruh secara simultan antara motivasi kerja, dispilin kerja dan
kompensasi terhadap kinerja karyawan. Melalui hasil perhitungan yang telah
dilakukan diperoleh nilai F hitung sebesar 4,138.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Motivasi kerja, dispilin kerja dan kompensasi, kinerja karyawan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: Managemen UMBY
Date Deposited: 05 Jan 2022 03:02
Last Modified: 05 Jan 2022 03:02
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/7956

Actions (login required)

View Item
View Item