HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR PEGAWAI PADA SEBUAH UNIT PELAKSANA TEKNIS PENDIDIKAN DI YOGYAKARTA

Saputra, Yudha Agung (2020) HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR PEGAWAI PADA SEBUAH UNIT PELAKSANA TEKNIS PENDIDIKAN DI YOGYAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (128kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (126kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (133kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (83kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI LENGKAP] Text (SKRIPSI LENGKAP)
15082021_Yudha Agung Saputra_Kelas 23 Malam_Skripsi Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Setiap organisasi memiliki tujuan yang ingin dicapai. Organisasi
menghadapi berbagai tantangan, baik dari lingkungan eksternal maupun dari
lingkungan internal dalam proses mencapai tujuan. Sumber daya manusia adalah
salah satu faktor internal yang terpenting untuk mencapai keberhasilan organisasi.
Bahwa secara umum Organization Citizenship Behavior pegawai Unit Pelaksana
Teknis Pendidikan di Yogyakarta ini masih perlu ditingkatkan. Hipotesis yang
diajukan dalam penelitian ini adalah ada hubungan positif hubungan antara iklim
organisasi dengan organizational citizenship behavior pegawai pada sebuah unit
pelaksana teknis pendidikan di Yogyakarta. Subyek yang digunakan dalam
penelitian ini adalah 60 pegawai dengan masa kerja paling lama 30 tahun, dan
paling singkat 1 tahun. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam
penelitian ini adalah metode skala Likert. Hasil dari kategorisasi penelitian adalah
5% (3 subjek) merasakan iklim organisasi dalam kategori positif dan 95% (57
subjek) merasakan iklim organisasi dalam kategori negatif. Skala organizational
citizenship behaviour ini dikategorisasikan menjadi 3 yaitu tinggi, sedang, dan
rendah. Hasil kategorisasi berdasarkan rerata dan standar deviasi secara hipotetik
diperoleh hasil yaitu kategorisasi tinggi sebesar 3.3% (2 subjek) kategorisasi
sedang sebesar 10% (6 subjek) dan kategori rendah sebesar 86.7% (52 subjek).
Hasil perhitungan koefisien korelasi (r²) sebesar 0,598 menunjukkan bahwa
variabel ikim organisasi Pegawai pada Unit Pelaksana Teknis Pendidikan di
Yogyakarta memiliki kontribusi sebesar 35,88% terhadap organizational
citizenship behavior, sisanya 64,12% dipengaruhi faktor-faktor lain. Teknik
analisis data yang di gunakan adalah teknik analisis korelasi Product Moment, r
hitung = 0,598 dengan p value 0,000 < 0,050 berarti ada korelasi yang positif
antara iklim organisasi dengan organizational citizenship behavior

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3
Uncontrolled Keywords: iklim organisasi, organizational citizenship behaviour (OCB
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 25 Feb 2020 05:54
Last Modified: 25 Feb 2020 05:54
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/7999

Actions (login required)

View Item
View Item