PERSEPSI TERHADAP KOMPENSASI DENGAN EMPLOYEE ENGAGEMENT PADA DRIVER GO-JEK

Agustina, Rika (2020) PERSEPSI TERHADAP KOMPENSASI DENGAN EMPLOYEE ENGAGEMENT PADA DRIVER GO-JEK. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (169kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (166kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (157kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (475kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
SKRIPSI FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Go-Jek merupakan salah satu contoh dari fenomena transportasi darat online yang menunjukkan sentuhan teknologi daripada ojek pangkalan. Perusahaan Go-Jek ini menuntut mitra Go-Jek dapat mengikuti kebijakan-kebijakan yang ada sehingga menyebabkan driver tidak bersemangat, berkonsentrasi, dan kurang antusias dalam bekerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara persepsi terhadap kompensasi dengan employee engagement pada driver Go-Jek di Yogyakarta. Subjek dalam penelitian ini adalah 60 orang driver Go-Jek di Yogyakarta. Kriteria subjek dalam penelitian ini adalah driver Go-Jek di Yogyakarta yang menggunakan sepeda motor, jam kerja dengan order-an yang berada pada waktu sekitar makan siang, waktu pulang kerja kantor, dan waktu makan malam, dengan karyawan yang bersifat freelance. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan Skala Persepsi terhadap Kompensasi dan Skala Employee Engagement. Metode analisis data yang digunakan adalah korelasi product moment. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh koefisien korelasi sebesar (rxy) 0.456 dengan p= 0.000 (p < 0,050). Hal ini menunjukkan bahwa ada hubungan positif yang signifikan antara persepsi terhadap kompensasi dengan employee engagement pada driver Go-Jek di Yogyakarta.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 1
Uncontrolled Keywords: persepsi, kompensasi, employee engagement
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 22 Mar 2021 04:03
Last Modified: 22 Mar 2021 04:03
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/9713

Actions (login required)

View Item
View Item