Hubungan Efikasi Diri Dengan Kecemasan Menghadapi Masa Pensiun Pada Pegawai Negeri Sipil Di Pemerintahan Daerah Kabupaten Kolaka Utara

Adzha, Isti Khairan (2020) Hubungan Efikasi Diri Dengan Kecemasan Menghadapi Masa Pensiun Pada Pegawai Negeri Sipil Di Pemerintahan Daerah Kabupaten Kolaka Utara. Naskah Publikasi Program Studi Psikologi. pp. 1-7.

[thumbnail of Naskah Publikasi 15081469_Isti Khairani Adzha.doc] Text
Naskah Publikasi 15081469_Isti Khairani Adzha.doc

Download (32kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri dengan kecemasan menghadapi masa pensiun pada Pegawai Negeri Sipil di Kabupaten kolaka Utara. Hipotesis yang diajukan adalah adanya hubungan negatif antara efikasi dri dengan kecemasan menghadapi masa pensiun pada Pegawai Negeri Sipil yang bekerja di Kabupaten kolaka Utara. Subyek dalam penelitian ini serjumlah 91 Pegawai Negeri Sipil di Kabupaten Kolaka Utara yang menjelang pensiun. Pengambilan data penelitian ini menggunakan Skala Kecemasan Dalam Menghadapi Pensiun dan Skala Efikasi Diri Teknik analisis data yang digunakan adalah korelasi product moment. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh koefisien korelasi (rxy) = -0.459 dengan, hasil tersebut menunjukkan bahwa ada hubungan negatif antara efikasi diri dengan kecemasan menghadapi masa pensiun. Hasil analisis data tersebut juga menunjukkan nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0.211 yang menunjukkan bahwa variabel efikasi Diri memiliki kontribusi mengurangi tingkat kecemasan dalam menghadapi masa pensiun sebesar 21,1% dan sisanya 78,9% dipengaruhi oleh faktor lain.

Item Type: Article
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Kecemasan Dalam Menghadapi Pensiun, Efikasi Diri
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 27 Dec 2021 02:00
Last Modified: 02 Feb 2022 06:25
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/9930

Actions (login required)

View Item
View Item