Gultom, Elysabhet Br (2020) ngaruh Kepercayaan Brand, Kualitas Proyek Dan Kepercayaan Donatur Terhadap Kesuksesan Pendanaan Pada Platform Kitabisa.Com (Studi Kasus Pada Platform Kitabisa.Com). Naskah Publikasi Program Studi Akuntansi.
NASKAH PUBLIKASI ELYSABHET BR GULTOM (17061007) BARu.docx
Download (132kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) pengaruh kepercayaan brand terhadap kesuksesan pendanaan pada platform kitabisa.com. 2) pengaruh kualitas proyek terhadap kesuksesan pendanaan pada platform kitabisa.com dan 3) pengaruh kepercayaan donatur terhadap kesuksesan pendanaan pada platform kitabisa.com. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif, sumber data yang digunakan pada penelitian ini yaitu data sekunder dan populasi pada penelitian ini adalah masyarakat Indonesia secara acak yang pernah berinvestasi dalam hal apapun termasuk dalam platform crowdfunding. Sampel ditentukan dengan menggunakan rumus conveniance sampling dengan jumlah minimal 100 kuesioner. Pengambilan sampel denggan menggunakan Accidental Sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah analisi regresi berganda dan uji t-statistik (uji signifikansi parsial). Hasil pengujian hipotesis yang telah digunakan dalam menggunakan rumus analisis linier berganda dan uji t-statistik (uji signifikansi parsial menunjukkan bahwa 1) Kepercayaan brand berpengaruh positif terhadap kesuksesan pendanaan pada platform kitabisa.com. 2) Kualitas proyek berpengaruh positif terhadap kesuksesan pendanaan pada platform kitabisa.com dan 3) Kepercayaan donatur berpengaruh positif terhadap kesuksesan pendanaan pada platform kitabisa.com. Impikasi pada penelitian ini adalah pentingnya menanamkan pengetahuan tentang crowdfunding khususnya platform galang dana karena masih terdapat masyarakat atau donatur, dimana masih kurangnya kepercayaan dalam menyalurkan donasi ser
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information/Lokasi Hardcopy: | Perpustakaan UMBY Kampus 3 |
Uncontrolled Keywords: | Kepercayaan brand, Kualitas proyek, Kepercayaan donatur dan Kesuksesan pendanaan |
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Akuntansi UMBY |
Date Deposited: | 24 Dec 2021 02:40 |
Last Modified: | 24 Dec 2021 02:40 |
URI: | http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/10102 |