Hubungan Antara Workplace Incivility Behavior Dengan Subjective Well Being Pada Karyawan Cv. Abankirenk Kreatif

Rachma, Rizka Agustina (2021) Hubungan Antara Workplace Incivility Behavior Dengan Subjective Well Being Pada Karyawan Cv. Abankirenk Kreatif. Naskah Publikasi Program Studi Psikologi.

[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI] Text (NASKAH PUBLIKASI)
Naskah Publikasi-Skripsi-Rizka Agustina Rachma-17081084.docx

Download (61kB)

Abstract

Kesejahteraan di tempat kerja merupakan permasalahan yang terus ada sampai dengan saat ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahahui apakah terdapat hubungan antara workplace incivility behavior dengan subjective well being pada karyawan di CV. Abank Irenk Creative. Hipotesis dalam penelitian adalah terdapat hubungan negatif antara workplace incivility behavior dengan subjective well being pada karyawan di CV. Abank Irenk Creative. Subjek penelitian berjumlah 40 orang karyawan yang terdiri dari 25 laki-laki dan 15 perempuan. Pengumpulan data dilakukan menggunakan Skala IIBS untuk mengukur workplace incivility behavior dan SLWLS dan PANAS untuk mengukur subjective well being. Pengujian hipotesis menggunakan teknik korelasi product moment dari Pearson yang hasilnya menunjukkan bahwa terdapat hubungan negatif yang signifikan antara workplace incivility behavior dan subjective well being dengan koefisen korelasi (r) -0,277 (p < 0,05). Sumbangan efektif self determination terhadap work engagement sebesar 7,4% yang ditunjukkan oleh nilai koefisien determinan (R squared ) senilai 0,074.

Item Type: Article
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Workplace Incivility Behavior, Subjective Well Being, Karyawan
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 14 Jan 2022 05:31
Last Modified: 14 Jan 2022 05:31
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/12831

Actions (login required)

View Item
View Item