PENGARUH KONSENTRASI KALIUM NITRAT DAN LAMA PERENDAMAN BENIH TERHADAP PEMATAHAN DORMANSI BENIH PEPAYA

Haryanto, Wahyu Dwi (2021) PENGARUH KONSENTRASI KALIUM NITRAT DAN LAMA PERENDAMAN BENIH TERHADAP PEMATAHAN DORMANSI BENIH PEPAYA. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf

Download (105kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB 1.pdf

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (103kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (207kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (240kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB 5.pdf

Download (5kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar pustaka.pdf

Download (145kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (753kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
Skripsi Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Biji pepaya bersifat dorman tidak dapat segera berkecambah meskipun berada dalam kondisi normal baik untuk perkecambahan sehingga menghambat penyediaan bibit. Untuk mempercepat perkecambahan benih dorman perlu perlakuan pematahan dormansi. Penelitian ini bertujuan mengetahui konsentrasi kalium nitrat dan lama perendaman benih yang paling baik untuk mematahkan dormansi benih pepaya. Penelitian dilaksanakan di Green House, Kebun Percobaan Universitas Mercu Buana Yogyakarta, Kaliurang Sedayu pada bulan Oktober sampai Desember 2020. Penelitian ini merupakan percobaan faktorial 3 x 3 +1 kontrol yang disusun dalam Rancangan Acak Lengkap (RAL). Faktor pertama yaitu konsentrasi KNO3 teridiri atas tiga aras yaitu 10; 15; dan 20%. Faktor kedua adalah lama perendaman benih terdiri atas tiga aras, yaitu 6; 8; dan 10 jam. Hasil penelitian menunjukkan tidak ada interaksi antara faktor konsentrasi KNO3 dengan lama perendaman benih terhadap perkecambahan dan vigor bibit pepaya. Konsentrasi larutan KNO3 berpengaruh nyata terhadap kecepatan berkecambah benih pepaya sedangkan lama perendaman tidak berpengaruh nyata. Benih pepaya yang direndam dalam larutan KNO3 konsentrasi 20% berkecambah lebih cepat daripada konsentrasi 0 dan 10% . Pertumbuhan bibit pepaya tidak dipengaruhi oleh konsentrasi dan lama perendaman benih dalam larutan KNO3.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 1
Uncontrolled Keywords: pepaya, dormansi benih, pematahan dormansi, kalium nitrat ABSTRACT
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Agroindustri > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: Agroteknologi UMBY
Date Deposited: 07 Oct 2021 04:01
Last Modified: 07 Oct 2021 04:01
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/12888

Actions (login required)

View Item
View Item