Pengelolaan Dana Desa Pada Desa Teras Baru Kabupaten Bulungan Tahun 2019

Merlin, Merlin (2021) Pengelolaan Dana Desa Pada Desa Teras Baru Kabupaten Bulungan Tahun 2019. Naskah Publikasi Program Studi Akuntansi.

[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI] Text (NASKAH PUBLIKASI)
NASKAH PUBLIKASIH merlin.docx

Download (25kB)

Abstract

Akuntabilitas merupakan suatu pertangungjawaban pemerintah untuk melaporkan dan menyajikan kegiatan-kegiatan yang telah dilaksanakan kepada masyarakat. Pertanggungjawaban tersebut dilakukan agar pemerintah dapat transparan dengan komitmen yang telah terbentuk dalam pelaksanaannya. Pemerintah desa Teras Baru, kecamatan Tanjung Palas, kabupaten Bulungan adalah pemerintah desa yang mendukung adanya akuntabilitas dan transparansi. Penelitian ini bertujuan untuk menilai akuntabilitas dan transparansi pemerintah desa terhadap pengelolaan Dana Desa di desa Teras Baru, kecamatan Tanjung Palas, kabupaten Bulungan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif berbabis studi di lapangan. Teknik pengumpulan data dilakukan secara triangulasi (gabungan). Hasil penelitian ini menunjukan pengelolaan keuangan Dana Desa yang diterapkan oleh pemerintah desa Teras Baru sudah sesuai dengan perundang-undangan maupun ketentuan-ketentuan yang berlaku. Transparansi yang dilakukan oleh pemerintah desa Teras Baru menggunakan media informasi digital, terdapat informasi yang disebar tiap-tiap dusun melalui ketua RT, selain itu juga terdapat papan informasi yang ditempatkan di Kantor Desa. Meskipun pengelolaan Dana Desa yang dilakukan oleh pemerintah desa sangat baik, tetapi pemahaman masyarakat mengenai kebijakan Dana Desa masih rendah.

Item Type: Article
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 3
Uncontrolled Keywords: Pengelolaan Dana Desa, Pemerintah desa
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Akuntansi UMBY
Date Deposited: 07 Mar 2022 02:35
Last Modified: 07 Mar 2022 02:35
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/14983

Actions (login required)

View Item
View Item