PENGARUH TAKARAN KOMPOS AMPAS TEBU TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL MELON

Mukti, Wahyu Ali (2022) PENGARUH TAKARAN KOMPOS AMPAS TEBU TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL MELON. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (185kB) | Preview
[thumbnail of BAB SATU]
Preview
Text (BAB SATU)
BAB I.pdf

Download (302kB) | Preview
[thumbnail of BAB DUA] Text (BAB DUA)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (301kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB TIGA] Text (BAB TIGA)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (300kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB EMPAT] Text (BAB EMPAT)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (364kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB LIMA]
Preview
Text (BAB LIMA)
BAB V.pdf

Download (181kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (302kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (893kB) | Request a copy
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
SKRIPSI FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

masyarakat sebagai buah segar. Tanaman melon membutuhkan pemeliharaan yang baik untuk memperoleh pertumbuhan dan hasil yang maksimal. Yang menjadi faktor pendukung pertumbuhan dan produktivitas melon adalah unsur hara. Unsur hara dapat diperoleh dari pemupukan menggunakan pupuk kimia sintetis ataupun pupuk organic yang diperoleh dari limbah bahan organic di lingkungan sekitar. Ampas tebu adalah salah satu limbah organic yang belum banyak dimanfaatkan dan memiliki potensi untuk dijadikan kompos karena mengandung unsur hara nitrogen, fosfor dan kalium yang butuhkan oleh tanaman. Dalam penelitian ini dilakukan percobaan penambahan kompos ampas tebu dengan berbagai takaran terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman melon. Percobaan ini merupakan percobaan faktor tunggal yang tersusun dalam Rancangan Acak Lengkap (RAL). Perlakuan yang diujikan terdiri atas 6 yaitu perlakuan kompos ampas tebu 0 ton / ha , 100 ton / ha, 125 ton / ha, 150 ton / ha, 175 ton / ha dan 200 ton / ha. Berdasarkan penelitian yang dilakukan menunjukkan hasil bahwa penggunaan kompos ampas tebu bepengaruh dalam meningkatkan pertumbuhan dan hasil tanaman melon. Takaran kompos ampas tebu yang terbaik untuk pertumbuhan tanaman melon adalah 175 ton / ha dan yang terbaik untuk hasil melon adalah 150 ton / ha.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan UMBY Kampus 1
Uncontrolled Keywords: ampas tebu, kompos, melon, takaran
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Agroindustri > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: Agroteknologi UMBY
Date Deposited: 21 Jun 2022 02:32
Last Modified: 21 Jun 2022 02:32
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/15630

Actions (login required)

View Item
View Item