Pengaruh Komunikasi Interpersonal Dan Regulasi Emosi Terhadap Stress Kerja Pada Karyawati

Rizkyta, Erly Wahyu (2022) Pengaruh Komunikasi Interpersonal Dan Regulasi Emosi Terhadap Stress Kerja Pada Karyawati. Pengaruh Komunikasi Interpersonal Dan Regulasi Emosi Terhadap Stress Kerja Pada Karyawati. pp. 1-8.

[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI] Text (NASKAH PUBLIKASI)
NASKAH PUBLIKASI.docx

Download (35kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh komunikasi interpersonal dan regulasi emosi terhadap stress kerja pada karyawati. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 60 karyawati. Dalam penelitian ini metode pengumpulann data berupa skala stress kerja, skala komunikasi interpersonal dan skala regulasi emosi. Berdasarkan hasil dari analisis data, didapatkan (R2) nilai koefisien determinasi sebesar 0,156 yang berarti sumbangan relative dari komunikasi interpersonal dan regulasi emosi terhadap stress kerja sebesar 15,6% dan sisa nya sebesar 84,4% di pengaruhi oleh faktor yang lain.

Item Type: Article
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan Kampus 3 UMBY
Uncontrolled Keywords: stress kerja, komunikasi interpersonal, regulasi emosi, karyawati.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 23 Nov 2022 07:04
Last Modified: 23 Nov 2022 07:04
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/16810

Actions (login required)

View Item
View Item