IMPLEMENTASI STEGANOGRAFI PENYISIPAN FILE TEKS KE DALAM VIDEO MENGGUNAKAN METODE END OF FILE (EOF)

Pujiyan, Candra Gunawan (2016) IMPLEMENTASI STEGANOGRAFI PENYISIPAN FILE TEKS KE DALAM VIDEO MENGGUNAKAN METODE END OF FILE (EOF). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of LAPORAN FULL TEXT] Text (LAPORAN FULL TEXT)
Laporan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI] Text (NASKAH PUBLIKASI)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (205kB)
[thumbnail of SOURCE] Other (SOURCE)
source.rar
Restricted to Repository staff only

Download (205MB)

Abstract

Seiring dengan perkembangan tersebut, kejahatan dalam bidang teknologi
informasi dan telekomunikasi semakin marak terjadi. Untuk mengamankan suatu
informasi banyak metode yang bisa digunakan salah satunya yaitu steganografi teknik
menyembunyikan data rahasia di dalam media digital sehingga keberadaan data rahasia
tersebut tidak dapat diketahui oleh orang lain. Salah satu cara untuk mengamankan data
rahasia adalah steganografi. Dalam penelitian ini menggunakan teknik steganografi
dengan metode End Of FIle (EOF) pada media video.
Metode End Of File melakukan penyisipan pesan pada akhir media. Media
terlebih dahulu akan diubah menjadi bytes array, kemudian pesan yang telah diubah
menjadi bytes array akan disisipkan pada bytes array video yang sebelumnya akan
diberikan tanda_byte sebagai penanda.
Dalam proses penyisipan jika video sebagai cover dan pesan yang akan
disisipkan terlalu besar akan membutuhkan waktu untuk proses penyisipan. Video yang
sudah berhasil disisipkan pesan tidak akan berubah, hanya size yang akan bertambah dari
sebelumnya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Steganografi, End Of File, video.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Teknik Informatika UMBY
Date Deposited: 16 Nov 2024 02:20
Last Modified: 16 Nov 2024 02:20
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/21520

Actions (login required)

View Item
View Item