Purwariyadi, Nezha Freenindita Queentanzha (2025) HUBUNGAN ANTARA TINGKAT WELAS DIRI DENGAN IDE BUNUH DIRI PADA REMAJA. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.
![[thumbnail of ABSTRAK]](http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
18081575-ABSTRAK.pdf
Download (125kB)
![[thumbnail of BAB SATU]](http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
18081575-BAB I.pdf
Download (144kB)
![[thumbnail of BAB LIMA]](http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
18081575-BAB V.pdf
Download (83kB)
![[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]](http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
18081575-DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (197kB)
![[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS]](http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
18081575-Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (5MB) | Request a copy
![[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI]](http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
18081575-Naskah Publikasi.pdf
Download (662kB)
Abstract
Melakukan bunuh diri bukan tindakan yang kebetulan. Tindakan
tersebut merupakan hasil dari pemikiran, ide, atau gagasan untuk
melakukan bunuh diri (Hariyono, 2019). Indonesia-Nasional
Adolescent Mental Health Survey (2022) menyebutkan remaja
Indonesia memiliki ide bunuh diri karena kesehatan mental
sebanyak 68 dari 81 remaja (84%) dan masalah gangguan jiwa
sebanyak 24 dari 81 remaja (30,1%). Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui hubungan antara welas diri dengan ide bunuh diri pada
remaja. Hipotesis penelitian ini adalah ada hubungan negatif antara
welas diri dengan ide bunuh diri pada remaja. Remaja yang
memiliki tingkat welas diri yang tinggi akan memiliki ide bunuh
diri yang rendah, sedangkan pada remaja yang memiliki tingkat
welas diri yang rendah akan memiliki ide bunuh diri yang tinggi.
Jumlah subjek pada penelitian ini sebanyak 106 remaja usia antara
10-21 dan belum menikah. Skala penelitian ini menggunakan Skala
Ide Bunuh diri yang diterjemahkan dari the Suicide Ideation Scale
(Rudd, 1989) dan Skala Welas diri yang diadaptasi dari
Self-Compassion Scale (Neff, 2003b).Pengambilan data dilakukan
secara online dengan menggunakan teknik snowball sampling.
Pengolahan data dilakukan dengan JASP 0.19.0.0 Hasil penelitian
menunjukkan welas diri berhubungan negatif dengan ide bunuh
diri. Nilai P = < 0,05 dengan nilai koefisien korelasi (rxy) = -0,619.
Nilai Koefisien determinasi (R2) = 0,383 yang menunjukkan
bahwa variabel welas diri memberikan pengaruh sebesar 38,3%
kepada ide bunuh diri dan sisanya 61,7% dipengaruhi oleh variabel
lain
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Ide bunuh diri, Remaja, Welas diri |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi |
Depositing User: | Psikologi UMBY |
Date Deposited: | 04 Mar 2025 06:44 |
Last Modified: | 04 Mar 2025 06:44 |
URI: | http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/23275 |