PROTEKSI URL DENGAN ALGORITMA MD5 DAN BASE 64 UNTUK PENGAMANAN WEBSITE

Waqidiyanto, Ali (2018) PROTEKSI URL DENGAN ALGORITMA MD5 DAN BASE 64 UNTUK PENGAMANAN WEBSITE. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (82kB)
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (369kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (292kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (523kB)
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (82kB) | Preview
[thumbnail of COVER DAN LAMPIRAN.pdf] Text
COVER DAN LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of SKRIPSI ATAU TESIS FULL TEXT.pdf] Text
SKRIPSI ATAU TESIS FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

URL (Uniform Resource Locator) adalah rangkaian karakter menurut suatu format standar tertentu, yang digunakan untuk menunjukkan alamat suatu sumber seperti dokumen dan gambar di Internet. Dalam URL ini dapat dikenali sebuah mekanisme/protokol untuk mengenali sumber pada sebulah layanan yang menggunakan internet sebagai media komunikasinya, misalnya SSL, FTP, HTTP. Dengan terbukanya URL, ini akan menjadikan salah satu aspek yang menjadi kelemahan pada suatu website. Salah satu cara untuk lebih mengamankan URL adalah dengan mengacaknya dengan menggunakan encoding maupun hashing.
Dengan menggunakan teknik encoding, hashing, atau gabungan dari keduanya diharapkan mampu untuk lebih mengamankan website dari serangan yang mengeksploitasi URL dengan memanfaatkan parameter yang ada.
Hasil pengujian penggunaan teknik pengamanan seperti ini menunjukan bahwa beberapa serangan yang memanfaatkan kelemahan web dapat dicegah dengan efektif. Data yang tidak seharusnya terakses, dapat dilindungi betul sehingga tidak dapat diakses. Dengan memanfaatkan encoding dan hashing pada sebuah URL, dan juga ditambahkan dengan teknik pengamanan yang sederhana melalui metode GET maupun POST, akan mampu meningkatkan keamanan sebuah website. Berdasarkan hasil pengujian dengan mengganti URL, URL dengan algoritma MD5 dan base64 persentase tingkat keamananya adalah 100% dibandingkan dengan URL asli.

Kata kunci: URL, protokol, SSL, HTTP, FTP, website,encoding, hashing, GET, POST, advance

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Imam Suharjo, S.T., M.Eng.,
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Teknik Informatika UMBY
Date Deposited: 02 May 2018 07:58
Last Modified: 19 Aug 2022 04:15
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/2509

Actions (login required)

View Item
View Item