Astuti,, Lina Puji (2018) HUBUNGAN ANTARA KONFORMITAS TEMAN SEBAYA DENGAN KENAKALAN PADA REMAJA. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.
BAB I.pdf
Download (125kB) | Preview
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (82kB)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (138kB)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (134kB)
BAB V.pdf
Download (35kB) | Preview
cover-lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
skripsi full text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara konformitas teman sebaya dengan kenakalan pada remaja. Subjek penelitian ini adalah 80 subjek siswa SMK. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan skala konformitas teman sebaya dan skala kenakalan remaja. Hasil analisis data menunjukkan nilai 0,389 dengan p = 0,000 sehingga dapat disimpulkan bahwa ada hubungan yang positif antara konformitas teman sebaya dengan kenakalan pada remaja. Variabel konformitas teman sebaya memberikan sumbangan efektif terhadap kenakalan pada remaja sebesar 15,2%, dan 84, 8% dipengaruhi oleh variabel yang lain. Kata kunci : kenakalan remaja, konformitas teman sebaya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information/Lokasi Hardcopy: | Santi Esterlita Purnamasari, M.Si., Psikolog |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi |
Depositing User: | Psikologi UMBY |
Date Deposited: | 24 Aug 2018 02:25 |
Last Modified: | 18 Aug 2022 04:30 |
URI: | http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/3377 |