Hubungan Antara Perilaku Prososial Dengan Resiliensi Pada Mahasiswa Universitas Mercu Buana Yogyakarta

Saputri, Nureka (2020) Hubungan Antara Perilaku Prososial Dengan Resiliensi Pada Mahasiswa Universitas Mercu Buana Yogyakarta. Naskah Publikasi Program Studi Psikologi.

[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
NASKAH PUBLIKASI.docx

Download (23kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empirik hubungan antara
perilaku prososial dengan resiliensi pada mahasiswa. Hipotesis yang diajukan
adalah ada hubungan positif antara perilaku prososial dengan resiliensi pada
mahasiswa. subjek penelitian ini menggunakan kriteria Subjek yang dilakukan
pada 70 orang mahasiswa dengan kisaran usia 19-24 tahun di Universitas Mercu
Buana Yogyakarta. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan
skala resiliensi dan skala perilaku prososial. Metode analisis data yang digunakan
adalah korelasi product moment. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh Teknik
analisis data yang digunakan adalah korelasi Product Moment. Berdasarkan hasil
penelitian, diperoleh koefisien korelasi rxy=0,634 dengan taraf signifikansi p = 0,
000 yang berarti ada hubungan positif antara perilaku prososial dengan resiliensi
pada mahasiswa. Nilai koefisien determinasi (R Squared) sebesar 0,402
menunjukkan bahwa variabel perilaku prososial memiliki kontribusi sebesar
40,2% terhadap variabel resiliensi pada mahasiswa dan sisanya 59,8%
dipengaruhi oleh I have factor dan I can faktor.
Kata Kunci : resiliensi, perilaku prososial, dan mahasiswa

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: resiliensi, perilaku prososial, dan mahasiswa
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 16 Mar 2020 06:13
Last Modified: 16 Mar 2020 06:13
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/8451

Actions (login required)

View Item
View Item