Faktor-Faktor Yang Mendasari Remaja (Trah Njobo) Bergabung Dengan Geng Sekolah “X”

Pambudi, Lambang Ridho (2020) Faktor-Faktor Yang Mendasari Remaja (Trah Njobo) Bergabung Dengan Geng Sekolah “X”. Naskah Publikasi Program Studi Psikologi. pp. 1-5.

[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI.docx] Text
NASKAH PUBLIKASI.docx

Download (24kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami tentang faktor-faktor yang mendasari remaja bergabung dengan geng Sekolah X.. Penelitian ini melibatkan 3 subjek dengan rentang usia 19 tahun yang yang sedang menempuh pendidikan SMA. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan observasi
Siswa SMA yang masuk dalam kategori remaja yang seharusnya fokus untuk tugas perkembangannya remaja misalnya mampu belajar memiliki peranan sosial dengan teman sebaya, baik teman sejenis maupun lawan jenis sesuai dengan jenis kelamin masing-masing, mengembangkan kecakapan intelektual dan konsep-konsep tentang kehidupan bermasyarakat, mempersiapakan diri untuk menentukan suatu pekerjaan yag sesuai dengan bakat dan kesanggupanya adanya kesenjangan dalam kehidupan remaja khususnya trah njobo yang menjadi anggota geng sekolah, yaitu mereka lebih tertarik dan terlibat dalam aksi kekerasan dan pelanggaran hukum serta norma daripada fokus pada tugas perkembanganya.

Item Type: Article
Additional Information/Lokasi Hardcopy: Perpustakaan kampus 3
Uncontrolled Keywords: Faktor, Remaja, Geng Sekolah
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 27 Dec 2021 02:25
Last Modified: 02 Feb 2022 06:30
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/9984

Actions (login required)

View Item
View Item