SURYANTO, SURYANTO (2011) UJI EFEKTIVITAS FUSARIUM OXYSPORUM F. SP. CEPAE AVIRULEN DALAM MENGIMBAS KETAHANAN BAWANG MERAH TERHADAP PENYAKIT MOLER DI LAPANGAN. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.
SURYANTO.pdf
Restricted to Registered users only
Abstract
Penelitian dengan judul Uji Efektivitas Fusarium oxysporum f. sp. cepae 
Avirulen Dalam Mengimbas Ketahanan Bawang Merah Terhadap Penyakit Moler 
di Lapangan,  bertujuan untuk mengetahui konsentrasi spora pengimbas yang 
paling efektif untuk pengendalian penyakit moler. Penelitian dilaksanakan di Desa 
Srigading, Depok, Bantul.  Laboratorium Proteksi Tanaman dan laboratorium 
Agroteknologi Fakultas Agroindustri, Universitas Mercu Buana Yogyakarta. 
Mulai bulan Juni 2009 sampai Desember  2009. Penelitian menggunakan metode 
percobaan lapangan dengan rancangan faktor tunggal yang disusun dalam 
Rancangan Acak Kelompok (RAK). Faktor yang diteliti yaitu  Fusarium 
oxysporum f. sp. cepae avirulen dengan kosentrasi 104 mikrokonidium/ml, 105 
mikrokonidium/ml, dan 106 mikrodonidium/ml. Hasil penelitian menunjukkan 
bahwa kosentrasi 104 mikrokonidium/ml, memberikan hasil terbaik dalam 
menekan penyakit moler dan hasil panen.
| Dosen Pembimbing: | Nugroho, Bambang | 
|---|---|
| Item Type: | Thesis (Skripsi) | 
| Uncontrolled Keywords: | Kata kunci : Fusarium oxysporum f. sp. cepae avirulen, penyakit moler, ketahanan terimbas, bawang merah. | 
| Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) | 
| Divisions: | Fakultas Agroindustri > Program Studi Agroteknologi | 
| Depositing User: | Perpustakaan UMBY | 
| Date Deposited: | 13 Nov 2024 07:50 | 
| Last Modified: | 13 Nov 2024 07:50 | 
| URI: | https://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/21359 | 
