PENGARUH PENAMBAHAN CMC (Carboxy Methyl Cellulose) DAN EKSTRAK SEREH (Cymbopon nardus ) TERHADAP AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN TINGKAT KESUKAAN MINUMAN KUNYIT (Curcuma longa L.)

Damanik, Glen Leno (2022) PENGARUH PENAMBAHAN CMC (Carboxy Methyl Cellulose) DAN EKSTRAK SEREH (Cymbopon nardus ) TERHADAP AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN TINGKAT KESUKAAN MINUMAN KUNYIT (Curcuma longa L.). Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (434kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (622kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf

Download (555kB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
SKRIPSI FULL TEXT fix.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
JURNAL GLEN LENO DAMANIK 210330058.docx

Download (608kB)

Abstract

Kunyit merupakan tanaman yang memiliki berbagai khasiat. Kunyit digunakan
sebagai obat perut kembung, nyeri dada, nyeri menstruasi, kolik, gangguan perut,
gangguan hati, menyembuhkan dan memutihkan bekas luka dan juga kosmetik.
Senyawa utama yang terkandung dalam rimpang kunyit adalah senyawa kurkuminoid.
Rancangan Percobaan yang digunakan pada penelitian ini adalah rancangan acak
lengkap dengan pola faktorial (RAL Faktorial) dengan 2 faktor. Faktor pertama yaitu
penambahan sereh, faktor kedua yaitu konsentrasi penambahan CMC dengan
konsentrasi 0,75%, 1,00% dan 1,25%. Minuman kunyit dibuat melalui proses
penyaringan dan pencampuran, setelah itu dilakukan pengujian total padatan terlarut,
fenol total, pH dan aktivitas antioksidan (DPPH).
Minuman kunyit dengan penambahan CMC dan sereh yang mempunyai aktivitas
antioksidan dan disukai panelis. Hasil penelitian menunjukkan minuman kunyit terpilih
dengan konsentrasi penambahan CMC 0,75% dan sereh 0,25% mempunyai aktivitas
antioksidan dan disukai panelis.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kunyit, sereh, CMC, aktivitas antioksidan
Subjects: S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Fakultas Agroindustri > Program Studi Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: Perpustakaan UMBY
Date Deposited: 12 Nov 2024 04:00
Last Modified: 12 Nov 2024 04:00
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/21195

Actions (login required)

View Item
View Item