HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DENGAN RESILIENSI PADA ANGGOTA TNI MEDIS DALAM PENYELESAIAN TUGAS DINAS DI RSPAU KOTA X

Putri, Fanisa Amelia (2025) HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DENGAN RESILIENSI PADA ANGGOTA TNI MEDIS DALAM PENYELESAIAN TUGAS DINAS DI RSPAU KOTA X. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
200810010_ABSTRAK.pdf

Download (176kB)
[thumbnail of BAB SATU] Text (BAB SATU)
200810010_BAB I.pdf

Download (132kB)
[thumbnail of BAB LIMA] Text (BAB LIMA)
200810010_BAB V.pdf

Download (113kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
200810010_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (198kB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL TEKS] Text (SKRIPSI FULL TEKS)
200810010_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI] Text (NASKAH PUBLIKASI)
200810010_NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (326kB)

Abstract

Penelitian dilakukan bertujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi
diri dengan resiliensi pada anggota TNI dalam penyelesaian tugas dinas di RSPAU
kota X. Hipotesis dalam penelitian ini adalah terdapat hubungan positif antara
efikasi diri dengan resiliensi pada anggota TNI dalam penyelesaian tugas dinas di
RSPAU kota X. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 80 anggota
TNI laki-laki dan perempuan yang ada pada RSPAU. Metode pengambilan data
menggunakan kuesioner dari skala efikasi diri dan skala resiliensi. Teknik analisis
data menggunakan korelasi spearman rho. Hasil penelitian ini menunjukkan efikasi
diri dan resiliensi memiliki hubungan positif dengan koefisien korelasi (rxy) =
0,488 dengan p=0,000. Sehingga hipotesis yang diajukan dapat diterima.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: efikasi diri, resiliensi, TNI
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Psikologi UMBY
Date Deposited: 04 Mar 2025 05:56
Last Modified: 04 Mar 2025 05:56
URI: http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/23250

Actions (login required)

View Item
View Item