Dewi, Nurani Sinta (2019) PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA SISWA SLOW LEARNER. Skripsi thesis, Universitas Mercu Buana Yogyakarta.
ABSTRAKSI.pdf
Download (36kB) | Preview
BAB I.pdf
Download (141kB) | Preview
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (165kB)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (195kB)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (286kB)
BAB V.pdf
Download (37kB) | Preview
COVER LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
TESIS FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan Media Kartu bergambar untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Pada Slow Learner. Hipotesis yang diajukan pada penelitian ini adalah ada peningkatan significan terhadap kemampuan membaca permulaan pada anak slow learner setelah mendapatkan intevensi menggunakan media kartu bergambar. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 5 orang siswa slow learner. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen pretest posttes kelompok tunggal berupa pengaruh penggunaan media kartu bergambar untuk meningkatkan kemampuan membaca permulaan pada anak slow learner. Analisis kuantitatif menggunakan analisis non parametric (Wilcoxon). Hasil uji hipotesis pada penelitian ini menunjukkan peningkatan kemampuan membaca permulaan sebesar Z= -2,023 dengan nilai p= 0,043 < 0,050. Berdasarkan analisis tersebut diperoleh kesimpulan bahwa ada perbedaan signifikan peningkatan kemampuan membaca pada anak slow learner sebelum dan sesudah memperoleh intervensi media kartu bergambar. Penggunaan Media Kartu Bergambar efektif untuk meningkatkan kemampuan membaca permulaan pada anak slow learner di kelas awal Sekolah Dasar.
Kata kunci: Tes Kemampuan Membaca, Media kartu Bergambar, Slow Learner.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information/Lokasi Hardcopy: | Dr. Rahma Widyana, M.Si., Psikolog.,Dr. Triana Noor Edwina D.S., M.Si., Psikolog.,Santi Esterlita Purnamasari, S.Psi., M.Si., Psikolog, |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Psikologi > Program Studi Magister Psikologi Profesi |
Depositing User: | Magister Psikologi Profesi UMBY |
Date Deposited: | 26 Feb 2019 08:19 |
Last Modified: | 16 Aug 2022 08:02 |
URI: | http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/id/eprint/5087 |